IMPLEMENTASI FUNGSI MANAJEMEN DALAM PENGELOLAAN REMAJA MASJID(Studi Kasus: Remaja Islam Sunda Kelapa Periode2015-2016)

Nur Salmah Fauziah, . (2016) IMPLEMENTASI FUNGSI MANAJEMEN DALAM PENGELOLAAN REMAJA MASJID(Studi Kasus: Remaja Islam Sunda Kelapa Periode2015-2016). Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
SKRIPSI Nur Salmah 4715122416.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (838kB)

Abstract

Penelitian inibertujuanuntuk mendeskripsikan dan menganalisis caraimplementasi fungsi manajemen mulai dari perencanaan, pengorganisasian,penggerakan, dan pengawasan dalam pengelolaan remaja masjid di Remaja IslamSunda Kelapa (RISKA). Adapun teori yang digunakan yaitu menurutGeorge R.Terry tentang fungsi manajemen. Kemudian, dikaitkan dengan teori menurut M.Munir dan Wahyu Ilaihi tentang konsep efesiensi dan efektivitas.Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu denganpendekatankualitatif dandeskriptifanalisis.Adapunteknik pengumpulan data dilakukandengan observasi, wawancara, dan dokumentasi.Sedangkan, teknik analisis datayaitumenggunakan model interaktif diantaranya reduksi data, display data, sertaverifikasi dan penarikan kesimpulan.Dari hasil penelitian ini menunjukkan bahwaimplementasi fungsi manajemen diRemaja Islam Sunda Kelapa (RISKA) sudah berjalan secara efektif dan efisien.Hal tersebut terlihat dari proses RISKA dalam mencapai visi dan misinyayaitumerealisasikanbeberapaprogram dakwah.Program tersebutdirealisasikandenganmenggunakan langkah-langkah yang terdapat pada fungsi manajemen.Adapunlangkah-langkahnya diantaranya adalahperencanaan, pengorganisasian,penggerakkan, dan pengawasan. Keempat langkah yang dilakukan oleh RISKAdapat membuktikan bahwa organisasi tersebut sudah menyesuaikan pelaksanaanprogram dakwah berdasarkanteori fungsi manajemen

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Izzatul Mardhiah, MA., ; 2). Hendrawanto, M.Pd, MA.,
Subjects: Filsafat, Psikologi & Agama > Islam (Ajaran Islam dan pendidikan Islam)
Divisions: FIS > S1 Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Users 29 not found.
Date Deposited: 28 Sep 2020 13:04
Last Modified: 28 Sep 2020 13:04
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/11165

Actions (login required)

View Item View Item