PENGARUH PARENTAL INVOLVEMENT DAN STATUS PEKERJAAN ORANG TUA TERHADAP KEMANDIRIAN ANAK PADA SITUASI PANDEMI (PENELITIAN EX-POST FACTO ANAK USIA 7-8 TAHUN DI KECAMATAN DUREN SAWIT JAKARTA TIMUR)

ASRI INSANI, . (2020) PENGARUH PARENTAL INVOLVEMENT DAN STATUS PEKERJAAN ORANG TUA TERHADAP KEMANDIRIAN ANAK PADA SITUASI PANDEMI (PENELITIAN EX-POST FACTO ANAK USIA 7-8 TAHUN DI KECAMATAN DUREN SAWIT JAKARTA TIMUR). Magister thesis, UNIVERISTAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
BAB 1.pdf

Download (429kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (518kB)
[img] Text
BAB 3.pdf

Download (742kB)
[img] Text
BAB 4.pdf

Download (744kB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (268kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (347kB)
[img] Text
COVER.pdf

Download (2MB)
[img] Text
LAMPIRAN-compressed.pdf

Download (2MB)

Abstract

The purpose of this study was to determine the influence of parental involvement and parent’s employment status on children independence aged 7-8 years during pandemic. The target population in this study were all students in grade 1 and 2 elementary school in East Jakarta, 6 elementary schools were totaling 6836 students, and the affordable population was all grade 1 and 2 students in the 2020/2021 academic year consisting of 8 classes with 240 students. The sampling technique in this study was carried out by using the stratified random sampling technique. This technique is used because the sampling of members of the population is carried out by strata in the population. Research design uses causal comparative by level 2X2. From each stratum, an equal number of each sample was taken. Of the 240 students selected, whose mother's strata are working and whose mothers are not working. Based on a questionnaire that was distributed, 64 working mothers and the rest did not work due to the impact of the COVID-19 pandemic, a sample of each group of 60 people was taken randomly for each group so that each sample had the same opportunity. The results of the calculation of the two-way ANOVA test showed that the value of F0 = 4.616> Ftable = 3.92 or with p-value = 0.034 <α = 0.05 then the statistical hypothesis rejects H0 or accepts H1, so it can be drawn that there is an interaction between parental involvement (A) and parents’ employment status (B) on children independence aged 7-8 years during pandemic. This shows that there is a difference in the results of the children independence aged 7-8 years who have parental involvement (A) and parents' employment status (B). Based on the test, there is no effect of employment status and parental involvement on independence but there is interaction. Keywords: parental involvement, parental employment, children independence, COVID-19 pandemic, causal comparative ********** Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh keterlibatan orang tua dan status pekerjaan orang tua terhadap kemandirian anak usia 7-8 tahun. Populasi sasaran dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas 1 SD Negeri Jakarta Timur berjumlah 6.836 siswa. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini dilakukan dengan menggunakan teknik stratified random sampling. Teknik ini digunakan karena pengambilan sampel anggota populasi dilakukan oleh strata dalam populasi tersebut. Desain penelitian menggunakan kausal komparatif dengan desain level 2X2. Dari setiap strata, diambil jumlah yang sama dari setiap sampel. Dari 240 siswa terpilih, yang strata ibunya bekerja dan yang ibunya tidak bekerja. Berdasarkan angket kuisioner yang dibagikan, 64 ibu bekerja dan selebihnya tidak bekerja akibat dampak pandemi COVID-19 diambil masing-masing kelompok sebanyak 60 orang secara acak, untuk masing-masing kelompok sehingga setiap sampel memiliki kesempatan yang sama. Hasil perhitungan uji ANAVA dua jalur diperoleh nilai Fo = 4,616> Ftabel = 3,92 atau dengan p-value = 0,034 <α = 0,05 maka hipotesis statistik menolak H0 atau menerima H1, sehingga dapat ditarik kesimpulan bahwa terdapat interaksi antara keterlibatan orang tua (A) dan status pekerjaan orang tua (B) terhadap perkembangan kemandirian anak. Berdasarkan uji hipotesis, tidak ada pengaruh status pekerjaan dan keterlibatan orang tua terhadap kemandirian meskipun terdapat perbedaan rata-rata kemandirian anak.

Item Type: Thesis (Magister)
Additional Information: 1). Prof. Dr. Yufiarti, M.Psi. ; 2). Dr. Elindra Yetti, M.Pd.
Subjects: Pendidikan > Psikologi Pendidikan
Divisions: PASCASARJANA > S2 Pendidikan Anak Usia Dini
Depositing User: Users 7537 not found.
Date Deposited: 02 Jun 2021 03:58
Last Modified: 02 Jun 2021 03:58
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/11636

Actions (login required)

View Item View Item