DEBORA SAURINA, . (2016) ANALISIS PENDEKATAN TEORI PERMAINAN PADA LELANG PENAWARAN TERTUTUP. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.
Text
abstrak.pdf Download (41kB) |
Abstract
Teori permainan adalah suatu pendekatan matematis yang dikembang-kan untuk mencari strategi terbaik dari suatu persaingan, dimana setiap pemain-nya sama-sama menggunakan stretegi terbaik. Berdasarkan kelengkapan informa-sinya, permainan dibagi menjadi dua, yaitu permainan dengan informasi lengkapdan permainan dengan informasi tidak lengkap. Permainan dengan informasitidak lengkap disebut juga dengan permainanBayesadalah model interaksi pe-ngambilan keputusan dimana setiap pemain hanya mengetahui sebagian informasidari pemain lainnya. Aplikasi dari permainanBayessalah satunya adalah masa-lah lelang penawaran tertutup. Penulisan skripsi ini bertujuan untuk memodelkanlelang penawaran tertutup ke dalam fungsipayoffdan mencari titik ekuilibrium.Titik ekuilibrium pada teori permainan merupakan titik dimana nilai permainansetiap pemain telah mencapai nilai yang optimal.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Additional Information: | 1). Drs. Sudarwanto, M.Si., DEA ; 2). Ibnu Hadi,M.Si. |
Subjects: | Sains > Matematika |
Divisions: | FMIPA > S1 Matematika |
Depositing User: | Users 29 not found. |
Date Deposited: | 23 Nov 2020 15:36 |
Last Modified: | 23 Nov 2020 15:36 |
URI: | http://repository.unj.ac.id/id/eprint/11744 |
Actions (login required)
View Item |