PEMBUATAN MEDIA VIDEO PEMBELAJARAN UNTUK SISWA KELAS VIII PADA MATA PELAJARAN PRAKARYA DENGAN MATERI PENGOLAHAN MAKANAN KHAS DAERAH DI SMP GARUDA CENDEKIA

FITRI SETIADEWI, . (2019) PEMBUATAN MEDIA VIDEO PEMBELAJARAN UNTUK SISWA KELAS VIII PADA MATA PELAJARAN PRAKARYA DENGAN MATERI PENGOLAHAN MAKANAN KHAS DAERAH DI SMP GARUDA CENDEKIA. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
Abstrak, Daftar Isi, Daftar Tabel, Daftar Gambar, Daftar Lampiran.pdf

Download (729kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (801kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (853kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
Cover.pdf

Download (112kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (904kB)
[img] Text
Halaman Pengesahan.pdf

Download (638kB)
[img] Text
Halaman Pernyataan.pdf

Download (785kB)
[img] Text
Kata Pengantar.pdf

Download (508kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Penyelenggaraan pendidikan meliputi perencanaan dan pelaksanaan yang matang agar hasil yan diharapkan dapat tercapai secara maksimal. Dalam proses pendidikan dibutuhkan suatu bahan serta metode yang akan digunakan dalam melakukan kegiatan belajar mengajar. Mengajar mengandung dua unsur yang penting yaitu metode mengajar dan media pengajaran. Tujuan yang ingin dicapai dalam penyusunan skripsi ini adalah membuat media video pembelajaran untuk siswa kelas VIII pada mata pelajaran prakarya dengan materi pengolahan makanan khas daerah di SMP Garuda Cendekia, dan mengetahui apakah produk media yang dibuat ini layak untuk digunakan sebagai media pembelajaran dengan panduan guru. Metode pengembangan sistem yang digunakan oleh penulis dalam penelitian ini adalah Metode Pengembangan Research and Development (R & D). Tahap penelitian dan pengembangan pada media video pembelajaran ini dilakukan berdasarkan model pengembangan Bergman dan Moore yang meliputi 6 tahap pengembangan yaitu tahap analisis, tahap desain, tahap pengembangan, tahap produksi, tahap penggabungan dan terakhir tahap validasi. Menurut hasil penelitian ini, pembuatan media video pembelajaran pengolahan makanan khas daerah memperoleh hasil sebagai berikut : Penilaian oleh satu ahli materi memperoleh hasil persentase 98% dengan kategori materi memiliki kualitas yang sangat baik, validasi yang dilakukan oleh dua ahli media memperoleh hasil sebagai berikut : hasil dari ahli media pertama yaitu 81,3% dengan kategori produk sangat baik dan hasil dari ahli media kedua yaitu 93,3% dengan kategori produk sangat baik, uji coba perorangan terhadap 3 orang siswa kelas VIII SMP Garuda Cendekia memperoleh hasil 86% dengan kategori produk sangat baik, uji coba kelompok kecil terhadap 10 orang siswa kelas VIII SMP Garuda Cendekia memperoleh hasil persentase 86,3% dengan kategori produk sangat baik, uji coba lapangan terhadap 30 siswa kelas VIII SMP Garuda Cendekia memperoleh hasil persentase 95,2% dengan kategori produk sangat baik. Hasil uji coba menunjukkan bahwa media video pembelajaran pengolahan makanan khas daerah dapat digunakan sebagai salah satu media pembelajaran untuk siswa kelas VIII di SMP Garuda Cendekia dalam mempelajari materi Pengolahan Makanan Khas Daerah.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). M. Ficky Duskarnaen, ST., M.Sc ; 2). Yuliatri Sastrawijaya, M.Pd
Subjects: Pendidikan > Media Pembelajaran
Divisions: FT > S1 Pendidikan Teknik Informatika Komputer
Depositing User: Users 29 not found.
Date Deposited: 25 Jan 2021 14:50
Last Modified: 25 Jan 2021 14:50
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/12517

Actions (login required)

View Item View Item