HUBUNGAN ANTARA DISIPLIN DIRI SISWA DAN PENGETAHUAN TENTANG DUNIA KERJA DENGAN HASIL BELAJAR PRAKTIK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN)SISWA KELAS XII PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK DI SMK NEGERI 5 JAKARTA

HERI KUSRINO, . (2019) HUBUNGAN ANTARA DISIPLIN DIRI SISWA DAN PENGETAHUAN TENTANG DUNIA KERJA DENGAN HASIL BELAJAR PRAKTIK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN)SISWA KELAS XII PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK DI SMK NEGERI 5 JAKARTA. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
1. COVER HALAMAN DEPAN.pdf

Download (99kB)
[img] Text
2. LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (398kB)
[img] Text
3. LEMBAR PERNYATAAN.pdf

Download (227kB)
[img] Text
4. ABSTRAK & ABSTRACT.pdf

Download (904kB)
[img] Text
5. KATA PENGANTAR.pdf

Download (445kB)
[img] Text
6. DAFTAR ISI.pdf

Download (244kB)
[img] Text
10. BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
11. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)
[img] Text
12. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (9MB)
[img] Text
13. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)
[img] Text
14. BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (221kB)
[img] Text
15. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB)

Abstract

Disiplin diri adalah kemampuan untuk melatih diri dan bertanggung jawab mengikuti tata tertib yang berlaku disekolah meliputi kelakuan, kedisiplinan, kerapihan dan kebersihan. Pengetahuan tentang dunia kerja adalah segala sesuatu yang diketahui mengenai lingkungan dimana seseorang mencari nafkah sesuai dengan keahlian yang dimilikinya meliputi jenis pekerjaan yang sudah diketahui, keterampilan yang harus dimiliki sesuai dengan pekerjaannya, dan mengetahui cara memperoleh pekerjaan tersebut.Untuk mendukung hasil belajar praktik kerja industri yang baik diperlukan disiplin diri dan pengetahuan tentang dunia kerja yang baik pula. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat keeratan: (1) hubungan antara disiplin diri dengan hasilbelajar praktik kerja industri (2)hubungan antara pengetahuan tentang dunia kerja dengan hasilbelajar praktik kerja industri (3) hubungan antara disiplin diri dan pengetahuan tentang dunia kerja dengan hasilbelajar praktik kerja industri.Pada penelitian ini menggunakan sampel yang berjumlah 46 orang siswa yaitu siswa Kelas XII TITL 2 dan Kelas XII TITL 3 SMKN 5 Jakarta. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan uji prasyarat analisis menggunakan uji normalitas dan uji linieritas kemudian data dianalisis menggunakan uji hipotesis, uji-t dan uji-F dengan taraf signifikansi 5%.Berdasarkan hasil perhitungan uji hipotesis dapat disimpulkan: (1) Terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara disiplin diri dengan hasil belajar praktik kerja industri dilihat dari nilai rhitung= 0,520> rtabel= 0,291 dannilaithitung= 4,040> ttabel= 2,015.Sejalan dengan beberapa penelitian yang telah dijelaskan pada sub bab 4.4 tentang hasil dan pembahasan, bahwa penelitian-penelitian tersebut juga menggambarkan terdapatnya hubungan antara disiplin diri dengan hasil belajar. (2) Terdapat hubungan yang positif dan signifikan antarapengetahuan tentang dunia kerjadengan hasil belajarpraktik kerja industri dilihat dari dari nilai rhitung= 0,453> rtabel= 0,291 dannilaithitung= 3,370>ttabel= 2,015.Sejalan dengan beberapa penelitian yang telah dijelaskan pada sub bab 4.4 tentang hasil dan pembahasan, bahwa penelitian-penelitian tersebut juga menggambarkan terdapatnya hubungan antara pengetahuan dengan hasil belajar. (3) Terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara disiplin diri dan pengetahuan tentang dunia kerja dengan hasil belajar praktik kerja industri dilihat dari nilai rhitung= 0,578>rtabel= 0,291dan nilaiFhitung= 10,79>Ftabel= 3,21.Hasil ini didukung dengan vyang dikemukakan oleh Githa (2006: 17) bahwa hasil belajar praktik kerja industri adalah berhasil atau tidak siswa pelaksanaan kegiatan prakerin yang dilihat dari nilai hasil belajar prakerin tersebut. Jihad dan Haris lebih menjelaskan (2012: 14) hasil belajar yang diperoleh itu meliputi pencapaian bentuk perubahan perilaku dari ranah kognitif, afektif, dan psikomotoris dari proses belajar yang dilakukan dalam waktu tertentu

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Drs. Faried Wadjdi, M.Pd., MM ; 2). Drs. Purwanto Gendroyono, MT
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Elektronika
Divisions: FT > S1 Pendidikan Teknik Elektro
Depositing User: Users 29 not found.
Date Deposited: 26 Jan 2021 13:57
Last Modified: 26 Jan 2021 13:57
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/12537

Actions (login required)

View Item View Item