ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI LOYALITAS PENGGUNA APLIKASI SELULER MARKETPLACE DI JAKARTA

ISMI IHSANNIYAH, . (2021) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI LOYALITAS PENGGUNA APLIKASI SELULER MARKETPLACE DI JAKARTA. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (356kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (532kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (364kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (819kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (200kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (283kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi loyalitas pada pengguna aplikasi seluler merketpalce di Jakarta. Dalam hal ini aplikasi marketplace Shopee yang dijadikan sebagai objek penelitian. Variabel yang akan diuji adalah kepuasan, kepercayaan, dan loyalitas. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif melalui analisis model persamaan struktural (Struktural Equation Modeling/SEM). Populasi dalam penelitian ini adalah masyarakat Jakarta yang aktif menggunakan Shopee dalam enam bulan terakhir. Total sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 200 responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepuasan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepercayaan, kepuasan berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas, dan kepercayaan berpengaruh positif signifikan terhadap loyalitas. Kata Kunci: Satisfaction, Trust, Loyalty, Marketplace, Mobile Applications This study aims to determine the factors that affect loyalty to users of the marketplace mobile application in Jakarta. In this case the Shopee marketplace application is used as the object of research. The variables to be tested are satisfaction, trust, and loyalty. This research uses quantitative methods through structural equation modeling analysis (SEM). The population in this study is the people of Jakarta who have been actively using Shopee in the last six months. The total sample used in this study amounted to 200 respondents. The results showed that satisfaction has a positive and significant effect on trust, satisfaction has a positive and significant effect on loyalty, and trust has a significant positive effect on loyalty. Keywords: Satisfaction, Trust, Loyalty, Marketplace, Mobile Applications

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1.) Ryna Parlyna, M.B.A. ; 2.) Terrylina Arvinta Monoarfa, S.E.,M.M.
Subjects: Manajemen > Manajemen , Business
Divisions: FE > S1 Pendidikan Tata Niaga
Depositing User: Users 9440 not found.
Date Deposited: 04 Mar 2021 13:12
Last Modified: 04 Mar 2021 13:12
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/13886

Actions (login required)

View Item View Item