ANALISIS RISIKO KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) PADA RUANG BENGKEL TEKNIK PEMESINAN SMK TAMAN SISWA 2 JAKARTA DENGAN MENGGUNAKAN METODE HIRARC (HAZARD IDENTIFICATION, RISK ASSESMENT AND RISK CONTROL)

FIKRI AZHAR, . (2021) ANALISIS RISIKO KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) PADA RUANG BENGKEL TEKNIK PEMESINAN SMK TAMAN SISWA 2 JAKARTA DENGAN MENGGUNAKAN METODE HIRARC (HAZARD IDENTIFICATION, RISK ASSESMENT AND RISK CONTROL). Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (587kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (185kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (387kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (188kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (232kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (61kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (274kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (408kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini adalah analisis risiko keselamatan dan kesehatan kerja pada ruang bengkel teknik pemesinan SMK Taman Siswa 2 Jakarta. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif dengan metode studi kasus. Data diperoleh melalui observasi, wawancara mendalam dan dokumentasi foto kondisi bengkel teknik pemesinan. Keabsahan data dilakukan dengan uji kredibilitas, uji dependabilitas dan uji konfirmabilitas. Analisis data menggunakan teknik analisis model Miles dan Huberman yaitu dengan mereduksi data, penyajian data dan menarik kesimpulan atau verifikasi. Hasil penelitian menunjukkan: (1) bahaya yang teridentifikasi di bengkel teknik pemesinan sejumlah 41 bahaya (2) penilaian risiko di bengkel teknik pemesinan terdiri dari bahaya dengan risiko rendah sejumlah 24 bahaya, bahaya dengan risiko sedang sejumlah 11 bahaya, bahaya dengan risiko tinggi 6 bahaya dan bahaya dengan risiko extreme tidak ada (3) pengendalian risiko yang ada di bengkel terdiri dari pengendalian risiko yang sudah direncanakan sejumlah 31 tindakan dan pengendalian risiko yang belum direncanakan sejumlah 10 tindakan. Peneliti menyarankan jika manajemen smk taman siswa 2 jakarta dapat melakukan audit internal dan pengecekan berskala dengan memerhatikan budaya k3 di area bengkel pemesinan dengan melibatkan seluruh pihak pengguna bengkel yaitu kepala bengkel, guru, teknisi, dan siswa. This research is an analysis of occupational safety and health risks in the engineering workshop room of SMK Taman Siswa 2 Jakarta. This research is a qualitative descriptive research with case study method. The data was obtained through observations, in-depth interviews and photo documentation of the condition of the engineering workshop. The validity of the data is done by credibility test, dependency test and confirmation test. Data analysis using Miles and Huberman model analysis techniques by reducing data, presenting data and drawing conclusions or verification. The results showed: (1) hazards identified in the engineering workshop of 41 hazards (2) risk assessment in the workshop of the engineering of the buyer consisted of a low risk hazard of 24 hazards, moderate risk hazards of 11 hazards, hazards with a high/significant risk of 6 hazard and danger with extreme risk of 0 hazard (3) risk control in the workshop consists of planned risk control of a total of 31 actions and unplanned risk control of a total of 10 actions. The researchers suggested that the management of smk taman siswa 2 Jakarta can conduct internal audits and scale checks by paying attention to the K3 culture in the area of the booker workshop by involving all workshop users, namely workshop heads, teachers, technicians, and students.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Nugroho Gama Yoga, M.T. ; 2). Ja’Far Amiruddin, S.T., M.T.
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Mesin, Mekanika Teknik
Divisions: FT > S1 Pendidikan Teknik Mesin
Depositing User: Users 10074 not found.
Date Deposited: 15 Mar 2021 04:15
Last Modified: 15 Mar 2021 04:15
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/14800

Actions (login required)

View Item View Item