SIMULASI DAN ANALISIS PERBANDINGAN PERFORMANSI ANTARA TEKNIK MODULASI 16 PSK DAN TEKNIK MODULASI 16 QAM DENGAN KODE HAMMING

HAEKAL AUFAR AMRIEL, . (2015) SIMULASI DAN ANALISIS PERBANDINGAN PERFORMANSI ANTARA TEKNIK MODULASI 16 PSK DAN TEKNIK MODULASI 16 QAM DENGAN KODE HAMMING. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
Skripsi_Haekal_Aufar_Amriel_5215116390.pdf

Download (1MB)

Abstract

Tujuan yang akandicapai dari penelitian pada pembuatan skripsi adalah penulismampu merancang simulasi dan melakukan uji analisisperformansi antara teknik modulasi 16 PSK dan teknik Modulasi 16 QAM dengan Kode Hammingmenggunakan perangkat lunak Matlab R2014a. Analisisterhadap simulasi dilakukan denganmembangkitkan grafik nilai BERterhadap nilaiSNRpada masing-masing teknik modulasiuntuk dianalisis.Grafik nilai BERterhadap nilai SNRyang disimulasikan penulis merupakan nilai rata-rata yang didapatkan berulang melaluimetodemonte carlosebanyak sepuluhkali.Berdasarkan dari hasil simulasi yang telah diuji, teknik modulasi 16 QAM dengan kode hammingterbuktimemiliki performansiBER terhadap SNRterbaik jika dibandingkan dengan teknik modulasi lainnya yang telah diuji melalui simulasi.Untuk mencapai nilai BER standar maksimum 10-6, teknik modulasi 16 QAMdengan kode hammingmemerlukan level nilai SNR minimal 17 dB, untukteknik modulasi 16 QAM pada kanal AWGN memerlukan level nilai SNR minimal 20 dB,untukteknik modulasi 16 PSK dengan kode hammingmemerlukan level nilai SNR minimal 21 dB, danteknik modulasi 16 PSK pada kanal AWGN memerlukan level nilai SNR minimal 24 dB.Semakin tinggi nilai SNR,maka performansi suatu teknik modulasi semakin baik, karena kesalahan yang dihasilkan menjadi semakin kecil dan nilai BER yang dihasilkan menjadi semakin rendah.Kode hammingterbukti membuat performansi BER suatu modulasi menjadi lebih baik pada level nilai SNR yang sama. Selain itu untuk efisiensi daya, jika dilihat pada sisinilai BER yang sama,kode hammingmampu memberikanefisiensi yang lebih baik dibandingkan teknik modulasi yang tidak menggunakan kode hamming. Namun jika dilihatpadasisinilai SNR yang sama, kode hammingjustrumembuatdayapada bit yang dikirimkanmenjaditidak efisien karena membuatkapasitas bit bertambahyang bahkan bisa melebihi kapasitas bit kanal komunikasi tersebut. *********** Thepurpose of this minithesisis the writer can design the simulation and do the performance test between 16 PSK Modulation Technique and16 QAM Modulation Technique with Hamming Codeusing Matlab R2014aSoftware. The writer did analysis by raising the graphic of BER level versus SNR levelon each modulation technique.The graphic of BER level versus SNR levelwhich hasbeen raised by the writer is the average score usingmonte carlomethods abouttentimes.Based ontheresult ofsimulation, 16 QAMmodulation techniquewithhammingcode hasthe best BER versus SNR level performance which comparised with another modulation technique thathasbeen tested towardsthesimulation before.To reach BER on standart maximum 10-6, 16 QAM modulationtechnique with hamming codeneeds SNR level at least 17 dB, for 16 QAM modulation technique over AWGN channelneeds SNR level at least 20 dB, for 16 PSK modulation technique with hamming codeneeds SNR level at least 21 dB and for 16 PSK modulation technique over AWGN channelneeds SNR level at least 24 dB.More higher the level of SNR,thenperformance of the modulation technique will get better, becausethe errors is being smaller and the BER level which hasbeen result is being lower.Hamming code hasbeen proven that can makesBER performance of modulationchangedto be betteron the same level of SNR. Besides that for the power efficiency, if it sees from the same side of BER level, hamming code cangive better efficiency than the modulation technique that didn’t use hamming code. But if it sees from the same side of SNR level, hamming code makes the power become more inefficient. Because it makes the bit capacity increased and moreover can exceed the bit capacity ofthat communication channel.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Efri Sandi, S.Pd., MT ; 2). Dr. Baso Maruddani, MT
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Elektronika
Divisions: FT > S1 Pendidikan Teknik Elektro
Depositing User: Rima Safitri .
Date Deposited: 30 Mar 2021 01:21
Last Modified: 30 Mar 2021 01:21
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/15657

Actions (login required)

View Item View Item