PROFIL PERBEDAAN MINAT MAHASISWA S1 KEPENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA BERDASARKAN MASA STUDI

SRI AURIA ARDIYANI, . (2016) PROFIL PERBEDAAN MINAT MAHASISWA S1 KEPENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA BERDASARKAN MASA STUDI. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
Cover.pdf

Download (20kB)
[img]
Preview
Image
Lembar Pengesahan.jpg

Download (172kB) | Preview
[img] Text
PENGESAHAN.pdf

Download (252kB)
[img] Text
LEMBAR ABSTRAK.pdf

Download (92kB)
[img] Text
KEASLIAN SKRIPSI.pdf

Download (234kB)
[img] Text
KATA PENGANTAR.pdf

Download (85kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (202kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (327kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (407kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (537kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (875kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (158kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (148kB)
[img] Text
DAFTAR RIWAYAT HIDUP.pdf

Download (96kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui profil perbedaan minat pada Mahasiswa S1 Kependidikan Universitas Negeri Jakarta berdasarkan masa studi. Populasi dalam penelitian ini adalah 12.706 mahasiswa S1 Kependidikan UNJ dan sampelnya sebanyak 388 orang mahasiswa. Pengambilan sampel menggunakan teknik cluster sampling. Metode yang digunakan adalah metode survei. Pengumpulan data dilakukan dengan memberikan instrumen yang harus diisi oleh mahasiswa dan dilakukan analisis data dengan menggunakan pengkategorisasian serta Uji One-Way Anova dengan menggunakan program Statistic Product and Service Solution (SPSS) 20.0 for windows. Kategorisasi dibagi menjadi lima yaitu sangat tinggi, tinggi, sedang, rendah, dan sangat rendah. Hasil Penelitian menunjukan bahwa berdasarkan pengkategorisasian, profil minat mahasiswa S1 Kependidikan UNJ sudah memiliki kesesuaian antara karakteristik program studi dengan karakteristik profesi, mahasiswa S1 Kependidikan UNJ secara keseluruhan mengalami peningkatan berdasarkan masa studi pada semua bidang minat, yakni realistic, investigative, artistic, social, enterprising dan conventional dengan presentase paling besar pada minat social, artistic dan enterprising. Sedangkan berdasarkan uji one-way Anova perbedaan paling signifikan terdapat pada minat artistic dengan taraf signifikansi 0,001 yang artinya secara keseluruhan mahasiswa S1 Kependidikan UNJ memiliki minat yang cocok dengan jurusan yang ditempuhnya serta mampu mengembangkan minatnya dengan baik. Implikasi dari temuan penelitian ini yaitu apabila tidak diberikan layanan informasi yang tepat akan dapat berdampak kesulitan mahasiswa dalam melakukan adaptasi dengan jurusan yang dipilihnya dan dapat berdampak pula pada menurunnya prestasi akademik mahasiswa.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Aip Badrujaman,M.Pd ; 2). Karsih, M.Pd
Subjects: Pendidikan > Aneka Ragam tentang Pendidikan
Divisions: FIP > S1 Bimbingan Dan Konseling
Depositing User: Users 29 not found.
Date Deposited: 18 Nov 2019 15:21
Last Modified: 18 Nov 2019 15:21
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/1629

Actions (login required)

View Item View Item