HUBUNGAN ANTARA EFIKASI DIRI (SELF EFFICACY) DENGAN KEPUASAN HIDUP (LIFE SATISFACTION) MAHASISWA FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA

TESSA NABILA, . (2021) HUBUNGAN ANTARA EFIKASI DIRI (SELF EFFICACY) DENGAN KEPUASAN HIDUP (LIFE SATISFACTION) MAHASISWA FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (691kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (270kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (357kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (457kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (518kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (189kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (251kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Efikasi diri merupaka salah satu prediktor dalam proses pencapaian kepuasan hidup. Perubahan hidup yang terjadi pada mahasiswa dapat mempengaruhi efikasi diri dan akan berdampak pada kepuasan hidup mereka. Penelitian ini bertujuan untuk melihat apakah ada hubungan positif antara efikasi diri dan kepuasan hidup pada mahasiswa Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Jakarta. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan teknik pengambilan sample yaitu incidental sampling. Sample penelitian berjumlah 361 mahasiswa Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Jakarta. Penelitian ini menggunakan alat ukur dalam bentuk kuesioner yaitu General Self Efficacy Scale untuk variabel efikasi diri dan Multidimensional Students’ Life Satisfaction Scale untuk variabel kepuasan hidup. Pada variabel efikasi diri mahasiswa Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Jakarta memiliki tingkat efikasi diri sedang dan ditandai dengan jumlah persentase 64% dengan aspek tertinggi yaitu pada aspek effort dengan persentase 32%. Sedangkan pada variabel kepuasan hidup berada pada kategori sedang dan digambarkan dengan persentase 50% dan aspek tertinggi ada pada family dengan persentase sebesar 23%. Semua uji coba dalam penelitian ini menggunakan tingkat signifikansi .05. Secara umum terdapat hubungan antara efikasi diri dengan kepuasan hidup dengan hasil uji korelasionel yaitu hasil .398 uji korelasi ini masuk pada kategorisasi rendah sehingga hubungan antara kedua variabel tidak begitu signifikan. Dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan positif yang tidak signifikan antara efikasi diri dengan kepuasan hidup mahasiswa Fakultas Ilmu Pendidikan. Self-efficacy is one of the predictors in the process of achieving life satisfaction. Life changes that occur in students can affect self-efficacy and will have an impact on their life satisfaction. This study aims to see whether there is a positive relationship between self-efficacy and life satisfaction in students of the Faculty of Education, State University of Jakarta. This study uses quantitative research methods with a sampling technique that is incidental sampling. The research sample amounted to 361 students of the Faculty of Education, State University of Jakarta. This study uses a measuring instrument in the form of a questionnaire, namely the General Self Efficacy Scale for the self-efficacy variable and the Multidimensional Students' Life Satisfaction Scale for the life satisfaction variable. On the self-efficacy variable, students of the Faculty of Education, State University of Jakarta have a moderate level of self-efficacy and are indicated by the total percentage of 64% with the highest aspect, namely the effort aspect with a percentage of 32%. While the life satisfaction variable is in the medium category and is described by a percentage of 50% and the highest aspect is in the family with a percentage of 23%. All trials in this study used a significance level of .05. In general, there is a relationship between self-efficacy and life satisfaction with the results of the correlation test, namely the .398 correlation test results are included in the low categorization so that the relationship between the two variables is not so significant. It can be concluded that there is an insignificant positive relationship between self-efficacy and life satisfaction of students of the Faculty of Education.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Eka Wahyuni, MAAPD ; 2). Dra. Michiko Mamesah, M.Psi
Subjects: Pendidikan > Bimbingan dan Konseling
Divisions: FIP > S1 Bimbingan Dan Konseling
Depositing User: Users 11956 not found.
Date Deposited: 13 Sep 2021 07:44
Last Modified: 27 Oct 2022 06:10
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/20098

Actions (login required)

View Item View Item