FENOMENA PERILAKU TANTRUM SRR (Studi Kasus di Jl. Cemara Raya 1A Karawaci Tangerang)

ZEFANYA STEPHANIE TARULLY, . (2017) FENOMENA PERILAKU TANTRUM SRR (Studi Kasus di Jl. Cemara Raya 1A Karawaci Tangerang). Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
FULL SKRIPSI LENGKAP. Zefanya Stephanie Tarully. UNJ - FIP - PG PAUD. 1615125937.pdf

Download (2MB)

Abstract

Harapan setiap orang tua dan pendidik adalah anak semakin bertambah usia maka psikologi perkembangannya semakin matang dan anak siap menghadapi kehidupannya. Tantrum menjadi perhatian bagi orang tua, dan dapat menjadi sebuah masalah besar jika tantrum terus menerus terjadi secara konsisten atau bahkan semakin buruk. Oleh sebab itu peneliti tertarik untuk meneliti perilaku temper tantrum terhadap SRR. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif studi kasus. Sumber atau informan dalam peneitian ini adalah anak, bernama inisial SRR yang berusia 6 tahun. Teknik pengumpulan data yang digunakan dengan cara observasi, wawancara dan dokumentasi. Analisis data dilakukan dengan menggunakan tiga tahapan model Miles dan Huberman yaitu reduksi data, display data, dan verifikasi data. Berdasarkan hasil penelitian, SRR mengalami tantrum karena adanya. kegagalan psikologis yang didukung oleh pola asuh orang tua yang tidak konsisten dan lingkungan yang dipenuhi oleh orang dewasa.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1) Ade Dwi Utami, M.Pd 2)a Dra. Yudrik Jahja, M.Pd
Subjects: Pendidikan > Pendidikan Dasar > Pendidikan Anak
Divisions: FIP > S1 Pendidikan Guru PAUD
Depositing User: sawung yudo
Date Deposited: 10 Nov 2021 06:14
Last Modified: 10 Nov 2021 06:14
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/21395

Actions (login required)

View Item View Item