RANCANG BANGUN PROTOTYPE PEMBANGKIT LISTRIK MENGGUNAKAN TENAGA KAYUH UNTUK CATU DAYA DAN PENGISIAN ACCUMULATOR

GHOLAMREZA AQAJADE, . (2015) RANCANG BANGUN PROTOTYPE PEMBANGKIT LISTRIK MENGGUNAKAN TENAGA KAYUH UNTUK CATU DAYA DAN PENGISIAN ACCUMULATOR. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
1. Cover - Gholamreza Aqajade - 5115125362.pdf

Download (109kB)
[img] Text
2. Abstrak,Daftar Isi - Gholamreza Aqajade - 5115125362.pdf

Download (341kB)
[img] Text
3. BAB I - Gholamreza Aqajade - 5115125362.pdf

Download (349kB)
[img] Text
4. BAB II - Gholamreza Aqajade - 5115125362.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
5. BAB III - Gholamreza Aqajade - 5115125362.pdf
Restricted to Registered users only

Download (857kB)
[img] Text
6. BAB IV - Gholamreza Aqajade - 5115125362.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
7. Bab V - Gholamreza Aqajade - 5115125362.pdf
Restricted to Registered users only

Download (102kB)
[img] Text
8. Daftar Pustaka - Gholamreza Aqajade - 5115125362.pdf

Download (97kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk membuat sebuah prototype pembangkit tenaga listrik alternatif yang memiliki manfaat untuk kesehatan. Tujuan tersebut ditentukan karena kebutuhan masyarakat akan energi listrik dan kesehatan merupakan dua hal yang tidak dapat ditinggalkan untuk menjalani aktivitas sehari�hari. Penelitian rancang bangun prototype ini dilaksanakan dalam rangka memenuhi kedua kebutuhan tersebut dengan menggunakan tenaga kayuh sebagai penggerak utamanya, dimana pengguna prototype ini dapat melakukan kegiatan olahraga untuk menjaga kesehatan, serta menghasilkan energi listrik. Penelitian ini dilaksanakan di Laboratorium Mesin Listrik, Pengukuran dan Kalibrasi, Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Jakarta, Rawamangun, Jakarta Timur pada bulan April 2015 – Desember 2015, di Semester 103 Tahun Akademik 2015/2016. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan mengintegrasikan dan melakukan uji komponen pada prototype, pengujian pada tegangan dan arus alternator, serta pengujian inverter unit. Instrumen penelitian yang digunakan pada penelitian ini yaitu lembar pengamatan untuk mencatat hasil pengujian alat, multitester digital untuk mengukur tegangan, dan arus yang terhubung pada rangkaian prototype, serta tachometer untuk mengukur kecepatan putaran komponen prototype. Prototype ini menggunakan dinamo ampere atau alternator 12 VDC yang berfungsi sebagai generator, serta accumulator sebagai penyimpan energi listrik. Prototype ini juga dilengkapi dengan inverter unit tipe DA10 – 315, dimana konponen ini berfungsi untuk mengkonversikan listrik DC yang tersimpan oleh accumulator menjadi listrik AC. Sesuai perancangan, prototype ini mampu menghasilkan tegangan yang sesuai untuk pengisian accumulator pada rentang perubahan 110-125% dari nilai tegangan accumulator 12 VDC atau setara dengan 13,2 hingga 15,0 Volt, yakni sebesar 13,36 Volt dengan arus 0,23 Ampere, pada kecepatan putaran alternator minimal sebesar 1162 rpm.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Suyitno, M.Pd ; 2). Imam Arif Raharjo, S.Pd, M.T.
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Elektronika
Divisions: FT > S1 Pendidikan Teknik Elektro
Depositing User: Users 10553 not found.
Date Deposited: 17 Nov 2021 03:58
Last Modified: 17 Nov 2021 03:58
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/21465

Actions (login required)

View Item View Item