ANALISIS PENGEMBANGAN WISATA SITU MENUJU EKOWISATA DI SITU SIDOMUKTI, KECAMATAN SUKMAJAYA, KOTA DEPOK

FIRDHA TRI WIJAYANTI, . (2022) ANALISIS PENGEMBANGAN WISATA SITU MENUJU EKOWISATA DI SITU SIDOMUKTI, KECAMATAN SUKMAJAYA, KOTA DEPOK. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (745kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (299kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (176kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (942kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (129kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (225kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Firdha Tri Wijayanti (4315140837¬). Analisis Pengembangan Wisata Situ Menuju Ekowisata Di Situ Sidomukti, Kecamatan Sukmajaya, Kota Depok. Skripsi. Jakarta: Program Studi Pendidikan Geografi, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Jakarta. 2022. ******************** Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengembangan pariwisata Situ Sidomukti menuju kawasan ekowisata. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Subjek dalam penelitian ini adalah wisata Situ Sidomukti serta wisatawan Situ Sidomukti, Kota Depok. Informan dalam penelitian ini terdiri dari informan kunci dan informan pendukung. Teknis analisis data menggunakan analisis kualitatif. Instrumen yang digunakan adalah observasi, angket, wawancara, dan dokumentasi. Informan terdiri dari informan kunci dan informan pendukung, informan kunci terdiri dari staf bidang pariwisata Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Depok, Staf Kecamatan Sukmajaya, serta Ketua Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan Sukmajaya. Informan pendukung terdiri dari Masyarakat Kelurahan Sukmajaya Selaku Pokdarwis an Masyarakat Kelurahan Sukmajaya selaku ketua Studio Alam TVRI. Sedangkan untuk pengolahan dan analisis data menggunakan SWOT. Hasil penelitian menunjukkan dalam menganalisis pengembangan kawasan kawasan Situ menuju ekowisata dengan menggunakan analisis SWOT untuk mencapai tujuan. Pengembangan wisata situ menuju ekowisata melalui mengembangkan konsep pelestarian, Pendidikan, pariwisatan ekonomi dan partisipasi masyarakat masih belum berjalan dengan baik. Dalam pariwisata memiliki daya tarik wisata alam yang sudah terdapat wisata air, serta berdampingan dengan Studio Alam TVRI, tetapi masih belum terawat semua fasilitasnya. Pelestarian yang dilakukan salah satunya adalah penanaman pohon, mengadakan acara bekerja sama dengan masyarakat dan stakeholder untuk mangajaga kelestarian situ dan sebagai wisatasan dapat sebagai pembelajaran tentang lingkungan dan alam. Kegiatan ekonomi yang ada di sekitar situ salah satunya adalah wisata air dan masyarakat berjualan disekitar situ di harapkan dapat meningkatkan kualiatas ekonomi. Firdha Tri Wijayanti (4315140837¬). Analysis of Situ Development Towards Ecotourism in Sidomukti Situ, Sukmajaya District, Depok City. Essay. Jakarta: Geography Education Study Program, Faculty of Social Sciences, Universitas Negeri Jakarta. 2022. The purpose of this study was to determine the development of Situ Sidomukti tourism towards an ecotourism area. This study uses a qualitative method. The subjects in this study were Situ Sidomukti tourism and Situ Sidomukti tourists, Depok City. Informants in this study consisted of key informants and supporting informants. Technical analysis of data using qualitative analysis. The instruments used are observation, questionnaires, interviews, and documentation. The informants consisted of key informants and supporting informants, key informants consisted of staff in the tourism sector of the Depok City Tourism and Culture Office, Sukmajaya District Staff, and the Head of the Sukmajaya Village Community Empowerment Institute. Supporting informants consisted of the Sukmajaya Village Community as Pokdarwis and the Sukmajaya Village Community as the chairman of TVRI Alam Studio. Meanwhile, for data processing and analysis using SWOT. The results showed that in analyzing the development of the Situ area towards ecotourism using SWOT analysis to achieve the goal. The development of in situ tourism towards ecotourism through developing the concept of conservation, education, economic tourism and community participation is still not going well. In tourism, it has a natural tourist attraction that already has water tourism, and is adjacent to the TVRI Nature Studio, but all the facilities are still not maintained. One of the conservation activities is planting trees, holding events in collaboration with the community and stakeholders to maintain the sustainability of the lake and as a tourist it can be used as learning about the environment and nature. One of the economic activities around there is water tourism and the community selling around it is expected to improve the quality of the economy.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1) Dr. Sucahyanto, M.Si. ; 2) Drs. Suhardjo, M.Pd.
Subjects: Geografi, Antropologi > Geografi
Geografi, Antropologi > Ilmu Lingkungan
Geografi, Antropologi > Ekologi sosial
Geografi, Antropologi > Budaya, Adat Istiadat
Geografi, Antropologi > Olah Raga dan Rekreasi
Divisions: FIS > S1 Pendidikan Geografi
Depositing User: Users 13367 not found.
Date Deposited: 07 Mar 2022 04:07
Last Modified: 07 Mar 2022 04:07
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/23710

Actions (login required)

View Item View Item