HUBUNGAN DAYA LEDAK OTOT LENGAN DAN KESEIMBANGAN TERHADAP HASIL TOLAKAN TOLAK PELURU PADA SISWA PPLP SMAN 116 RAGUNAN JAKARTA SELATAN

DENNY PUTRA YOHANNES SIANTURI, . (2022) HUBUNGAN DAYA LEDAK OTOT LENGAN DAN KESEIMBANGAN TERHADAP HASIL TOLAKAN TOLAK PELURU PADA SISWA PPLP SMAN 116 RAGUNAN JAKARTA SELATAN. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER (1).pdf

Download (302kB)
[img] Text
BAB 1 (1).pdf

Download (80kB)
[img] Text
BAB 2 (1).pdf
Restricted to Registered users only

Download (530kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3 (1).pdf
Restricted to Registered users only

Download (446kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4 (1).pdf
Restricted to Registered users only

Download (396kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5 (1).pdf
Restricted to Registered users only

Download (113kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA (1).pdf

Download (116kB)
[img] Text
LAMPIRAN (2).pdf
Restricted to Registered users only

Download (278kB) | Request a copy

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui 1) Hubungan antara power otot lengan terhadap hasil tolakan tolak., 2) Hubungan antara balance terhadap hasil tolakan tolak peluru, 3) Hubungan antara power otot lengan dan balance terhadap hasil tolakan tolak peluru. Pengambilan data penelitian dilaksanakan dari tanggal 18 Desember 2021 yang bertempat di Stadion Atletik Ragunan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kuantitatif dengan studi korelasi. Penelitian ini bersifat korelasional yaitu untuk mengetahui seberapa besar hubungan antara variabel. Populasi penelitian ini adalah Seluruh siswa SMAN 116 Ragunan, dan sampelnya berjumlah 15 orang dengan menggunakan teknik purposive sampling. Instrumen pada penelitian ini berupa tes daya ledak otot lengan berupa two handed medicine ball throw, tes keseimbangan berupa test of positional balance, dan tes tolak peluru. Teknik analisis statistik yang digunakan adalah menggunakan uji t. Hasil analisis data menunjukkan bahwa 1) terdapat hubungan yang berarti antara Power Otot Lengan dengan Hasil Tolakan Tolak Peluru, dengan persamaan garis linier Ŷ = -0,566 + 2,046X₁ koefesien korelasi ry₁ = 0,582, 2) Kedua, terdapat hubungan yang berarti antara Balance dengan Hasil Tolakan Tolak Peluru, dengan persamaan garis linier Ŷ = -9,681 + 0,186X₂, koefesien korelasi ry₂ = 0,573, 3) Ketiga, terdapat hubungan yang berarti antara Power Otot Lengan dan Balance dengan Hasil Tolakan Tolak Peluru, dengan persamaan garis linier Ŷ = - 9,392 + -1,407X₁ + 0,125 X₂, koefesien korelasi ry₁-₂ = 0,673. The purpose of this study was to determine 1) the relationship between arm muscle power and the results of the repulsion, 2) the relationship between balance and the results of the shot put, 3) the relationship between arm muscle power and balance on the results of the shot put. Research data collection was carried out from December 18, 2021 at the Ragunan Athletic Stadium. The research method used is a quantitative research method with a correlation study. This research is correlational, namely to find out how big the relationship between variables is. The population of this research is all students of SMAN 116 Ragunan, and the sample is 15 people using purposive sampling technique. The instrument in this study was a test of arm muscle explosive power in the form of a two handed medicine ball throw, a balance test in the form of a test of positional balance, and a shot put test. The statistical analysis technique used is the t test. The results of data analysis show that 1) there is a significant relationship between Arm Muscle Power and Bullet Rejection Results, with the linear equation = -0.566 + 2.046X₁ correlation coefficient ry₁ = 0.582, 2) Second, there is a significant relationship between Balance and Results Bullet Rejection, with a linear line equation = -9.681 + 0.186X₂, correlation coefficient ry₂ = 0.573, 3) Third, there is a significant relationship between Arm Muscle Power and Balance with Bullet Rejection Results, with a linear equation = -9.392 + -1.407X₁ + 0.125 X₂, correlation coefficient ry₁- ₂ = 0.673.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Drs. Mustara Musa, M.Pd. ; 2). Slamet Sukriadi, M.Pd.
Subjects: Olah Raga dan Seni Pertunjukan > Pendidikan Olah Raga > Aneka Olah Raga > Atletik
Divisions: FIO > Pendidikan Jasmani
Depositing User: Users 14004 not found.
Date Deposited: 14 Mar 2022 02:27
Last Modified: 14 Mar 2022 02:27
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/24118

Actions (login required)

View Item View Item