PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN KIMIA DENGAN MENGGUNAKAN MIND MAPPING PADA SISWA SMA PERGURUAN KSATRYA 51 JAKARTA KELAS XI MIA

OKTY CHAIRUNNISA W.P., . (2017) PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN KIMIA DENGAN MENGGUNAKAN MIND MAPPING PADA SISWA SMA PERGURUAN KSATRYA 51 JAKARTA KELAS XI MIA. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
SKRIPSI .pdf

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas pembelajaran yakni hasil belajar dan aktivitas siswa melalui penggunaan mind mapping pada materi Kelarutan dan Hasil Kali Kelarutan di SMA Perguruan Ksatrya 51 Jakarta. Penelitian ini dilakukan pada 22 orang siswa kelas XI MIA di semester genap tahun ajaran 2015/2016 menggunakan metode Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang terdiri dari 2 siklus. Pada siklus I, rata-rata hasil belajar siswa adalah 50 dan nilai aktivitas siswa berada di bawah indikator keberhasilan yang ditetapkan yaitu ≥70%. Pada siklus II terjadi peningkatan rata-rata hasil belajar siswa menjadi 75 dan nilai aktivitas siswa telah memenuhi indikator keberhasilan yang ditetapkan yaitu ≥70%. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pembelajaran menggunakan mind mapping dapat meningkatkan kualitas pembelajaran siswa di kelas XI MIA SMA Perguruan Ksatrya 51 Jakarta pada materi kelarutan dan hasil kali kelarutan. This research aims to improve learning quality those are learning outcomes and student activity through mind mapping in Solubility and Solubility Product Constant subject at SMA Perguruan Ksatrya 51 Jakarta. The subjects of this research are 22 students of XI MIA. This research was conducted in the even semester academic year of 2015/2016 and using classroom action research method. The classroom Action Research was carried out into two cycles. In cycle I, the average value of learning outcomes is 50 and the average value of student activity is below ≥70%. In cycle II, the average value of learning outcomes increases to 75 and average value of student activity is above ≥70%. The result shows that using mind map can improve the learning quality of XI MIA students at SMA Perguruan Ksatrya 51 in solubility and solubility product constant subject.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1) Dra. Zulmanelis, M.Si 2) Prof. Dr. Erdawati, M.Sc
Subjects: Sains > Kimia
Divisions: FMIPA > S1 Pendidikan Kimia
Depositing User: sawung yudo
Date Deposited: 13 Apr 2022 03:08
Last Modified: 13 Apr 2022 03:08
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/26432

Actions (login required)

View Item View Item