EKSISTENSI TERMINAL BAYANGAN ( Studi Kasus Terminal Bayangan di Kebon Nanas Jalan MH Thamrin, Kelurahan Panunggangan, Kecamatan Cipondoh, Kota Tangerang )

MUHAMMAD ZAKARIA, . (2017) EKSISTENSI TERMINAL BAYANGAN ( Studi Kasus Terminal Bayangan di Kebon Nanas Jalan MH Thamrin, Kelurahan Panunggangan, Kecamatan Cipondoh, Kota Tangerang ). Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
M. Zakaria PDF.pdf

Download (7MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Eksistensi Keberadaan terminal bayangan Kebon Nanas Jalan MH Thamrin, Kelurahan Panunggangan, Kecamatan Cipondoh, Kota Tangerang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif. Penelitian ini dilakukan di Terminal Bayangan di Kebon Nanas Jalan MH Thamrin, Kelurahan Panunggangan, Kecamatan Cipondoh, Kota Tangerang. Penelitian ini terdiri dari delapan informan terdiri dari dua informan kunci dan enam informan pendukung. Penelitian ini di lakukan pada bulan April sampai July 2017. Penelitian ini menunjukan bahwa Eksistensi Terminal Bayangan terdapat beberapa pendukung lokasi Terminal Bayangan dan keputusan pengguna maupun penyedia jasa yaitu: (1) Lokasi yang mudah di capai : (2) Lokasi yang dekat dengan gerbang tol sehingga tidak harus menunggu lama lagi : (3) Adanya aparat petugas yang mengambil kesempatan bersama dengan penyedia jasa : (4) Lokasi Terminal Utama yang jauh sehingga membuat masyarakat menggunakan terminal bayangan. Dari keberadaan Terminal Bayangan memunculkan indikator bahwa adanya Terminal Bayangan disebabkan oleh kurang efektifnya terminal utama dari sisi aksesibilitas atau kemudahan pencapainya sehingga membuat minat para pengguna enggan untuk menjangkau lokasi terminal utama yang ada sehingga tumbuh lokasi Terminal Bayangan yang sesuai dengan kebutuhan lokasi para pengguna. This research aims to find out how to know the existence of the existence of Illegal Kebon Nanas Bus Station Road MH Thamrin, Village Panunggangan, district Cipondoh, Tangerang. The methods used in this research is qualitative method. This research was conducted in the Illegal of the Bus Station in Kebon Nanas Road MH Thamrin, Village Panunggangan, district Cipondoh, Tangerang. This research consists of six informants consisted of two key informant and the informant's four supporters. This research was done in April until July 2017. This research showed that the existence of the Terminal there are several supporting Illegal location Bus Station Illegal and decisions of people or service providers which are: (1) Location that is easy to achieve: (2) a location close to the toll gate so it does not have to wait much longer: (3) the presence of law enforcement officers who take the opportunity together with service providers: (4) The location of the main Terminal that much so make society using the the Illegal of the Bus Station. The existence of the Illegal of the Bus Station indicators that gave rise to the existence of a Illegal of the Bus Station caused by the less effective the main terminal of the accessibility or ease of pencapainya so as to make the users ' interests are reluctant to reach out to existing main terminal location so that the location of the Terminal growing Shadows that correspond to the needs of the users of the site.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1) Dr. Rudi Iskandar M.si 2) Drs Suharjdo M.pd
Subjects: Geografi, Antropologi > Geografi
Divisions: FIS > S1 Pendidikan Geografi
Depositing User: sawung yudo
Date Deposited: 14 Apr 2022 02:19
Last Modified: 14 Apr 2022 02:19
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/26540

Actions (login required)

View Item View Item