APLIKASI PENENTUAN KELAYAKAN PEMBERIAN KREDIT PADA NASABAH KOPERASI CV.MITRA FINANCE MANDIRI

DIAN PUSPITA SARI, . (2015) APLIKASI PENENTUAN KELAYAKAN PEMBERIAN KREDIT PADA NASABAH KOPERASI CV.MITRA FINANCE MANDIRI. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
SKRIPSI DIAN PUSPITA SARI.pdf

Download (5MB)

Abstract

Koperasi permodalan penyedia pinjaman dana dalam jangka waktu tertentu merupakan badan usaha dalam meminjamkan dana, baik tanpa jaminan atau dengan jaminan. Namun banyaknya peminjam tanpa pertimbangan, menyebabkan persoalan kredit macet. Hal ini menjadi pertimbangan untuk dianalisa dalam membangun aplikasi yang dapat membantu menentukan kelayakan nasabah peminjam kredit serta mengolah data nasabah peminjaman kredit di CV.Mitra Finance Mandiri. Adapun metode yang digunakan menggunakan Metode Waterfall. Tahap pertama adalah requirements gathering dengan menganalisis kebutuhan di koperasi, dilanjutkan dengan perancangan dan database menggunakan PHP dan MySql. Kemudian tahap pengujian dilakukan melalui pengujian fungsional kepada admin koperasi. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah aplikasi penentuan kelayakan pemberian kredit ini diterima oleh koperasi dan sangat membantu dalam menganalisa kelayakan calon peminjam dana, karena aplikasi dapat memberikan output saran untuk klasifikasi kelayakan calon nasabah. *Cooperative capital loan provider within a certain period is a business entity in lending, either unsecured or on bail. But many borrowers without consideration, causing problems of bad debts. This is a consideration to be analyzed in building applications that can help determine the feasibility of borrowers of credit as well as credit lending process customer data in CV.Mitra Finance Mandiri. The method used using the Waterfall method. The first phase is the requirements gathering to analyze the needs of cooperatives, followed by the design and database using PHP and MySql. Later stages of testing carried out through functional testing to admin cooperative. The results obtained from this study is the determination of the application's creditworthiness is received by the cooperative and very helpful in analyzing the feasibility of prospective borrowers, because applications can provide suggestions for classification output worthiness of prospective customers.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Widodo, ST.M.Kom ; 2). Prasetya Wibowo Y, ST.M.Eng
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Elektronika
Divisions: FT > S1 Pendidikan Teknik Informatika Komputer
Depositing User: Users 8922 not found.
Date Deposited: 22 Apr 2022 05:40
Last Modified: 22 Apr 2022 05:40
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/27057

Actions (login required)

View Item View Item