MENGEMBANGKAN KERANGKA PENILAIAN BERDASAR PADA EUROPEAN PROFILING GRID (EPG) PADA KEMAMPUAN MENGGUNAKAN DIGITAL MEDIA UNTUK PROGRAM STUDI S-1 BAHASA INGGRIS

NENI NURKHAMIDAH, . (2017) MENGEMBANGKAN KERANGKA PENILAIAN BERDASAR PADA EUROPEAN PROFILING GRID (EPG) PADA KEMAMPUAN MENGGUNAKAN DIGITAL MEDIA UNTUK PROGRAM STUDI S-1 BAHASA INGGRIS. Magister thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
Neni Nurkhamidah.pdf

Download (4MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan kerangka penilaian berdasar pada European Profiling Grid (EPG) pada kemampuan menggunakan digital media untuk Program Studi S-1 Bahasa Inggris. Data yang digunakan pada penelitian ini adalah kemampuan digital media yang ada di silabus lima universitas di Indonesia dan kemampuan digital media menurut pandangan EPG. Penelitian ini menggunakan metode penelitian desain dan pengembangan. Yang diadaptasi dari Nunamakers (1991). Tahap penelitian desain dan pengembangan terdiri dari mengindentifikasi masalah, mendeskripsikan tujuan, mendesain dan mengembangan produk, Fokus Grup Diskusi, dan revisi desain. bertujuan untuk mengembangkan kerangka penilaian, dua sub-pertanyaan diajukan. Jawaban dari sub-pertanyaan pertama adalah tiga universitas memiliki mata kuliah yang bertujuan untuk membekali mahasiswa nya dengan kemampuan menggunakan digital media. Ketiga universitas ini juga memasukan pada kemampuan menggunakan digital pada mata kuliah lain. Dua universitas tidak memyertakan kemampuan menggunakan digital media pada mata kuliah apapun. Jawaban dari sub-pertanyaan kedua adalah rata-rata tingkat kesamaan kemampuan menggunakan digital media di lima universitas sangat rendah. Rata-rata tingkat kesamaan kemampuan menggunakan digital media ini dijadikan sebagai dasar untuk mengembangkan kerangka penilaian. Lima belas soal dan sembilan topic ada di kerangka penilaian yang dikembangkan peneliti. Jenis penilaian yang dikembangkan adalah penilaian praktik. Topik yang dimasukan adalah Ms. Words, search engine application, file dan folder, Photoshop, PowerPoint, Excel, Instagram / Facebook/ Twitter, Google drive dan Edmodo. Kompetensi yang dinilai berada di tingkat menggunakan dan membuat. This research aims at developing assessment specifications on the basis of European Profiling Grid (EPG) digital media enabling competences for undergraduate English education program. The data used in this research are digital media enabling competence in the syllabi of five universities in Indonesia and digital media enabling competence in EPG document. This research applies Design and Development following the procedures adapted from Nunamakers (1991). The phases of DDR are identify the problem, describe the objective, design and develop the artifact, Focus Group Discussion (FGD) and design revision. To develop assessment specifications, two sub-questions are applied. Finding of the first question is three universities have independent course that equip students with digital media enabling competences. They also insert this competence in other courses. Two universities do not have this competence at all in their courses. Finding of the second sub-question shows that the level of similarity of digital media enabling competences in the existing syllabi and in EPG perspective is very low. The data of similarity level of digital media enabling competences in the existing syllabi and in EPG perspective then used by researcher to develop assessment specifications on the basis of EEPG digital media enabling competences. There are 15 item and 9 topics covered in this assessment specification. The assessment is in the form of performance assessment. The topics are covered are Ms. Words, search engine application, file and folder, Photoshop, PowerPoint, Excel, Instagram / Facebook/ Twitter, Google drive and Edmodo. The competence are assessed in the assessment specification are mostly in the level creating and applying.

Item Type: Thesis (Magister)
Additional Information: 1) Dr. Ratna Dewanti, M.Pd 2) Dr. Ifan Iskandar, M.Hum
Subjects: Bahasa dan Kesusastraan > Bahasa Inggris
Divisions: FBS > S2 Pendidikan Bahasa Inggris
Depositing User: sawung yudo
Date Deposited: 26 May 2022 04:05
Last Modified: 26 May 2022 04:05
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/29058

Actions (login required)

View Item View Item