RANCANG BANGUN PERANGKAT PROGRAMMABLE DENGAN MEDIA PEMROGRAMAN MENGGUNAKAN KATA DALAM BAHASA INDONESIA SEBAGAI MODUL PEMBELAJARAN DASAR PEMROGRAMAN

MAS KAREBET SETIAWAN, . (2017) RANCANG BANGUN PERANGKAT PROGRAMMABLE DENGAN MEDIA PEMROGRAMAN MENGGUNAKAN KATA DALAM BAHASA INDONESIA SEBAGAI MODUL PEMBELAJARAN DASAR PEMROGRAMAN. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
Sekripsi_Mas_Karebet_Setiawan-5215127149.pdf

Download (5MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah merancang dan membuat perangkat programmable yang dapat diprogram dengan menggunakan kata dalam bahasa Indonesia. Manfaat dari penelitian ini adalah menyediakan perangkat programmable yang memudahkan dalam pembelajaran. Penelitian ini menggunakan metode The Linier Sequence Model yang meliputi menganalisis, mendesain, kode dan tes. Kebutuhan sistem yang digunakan dalam penelitian ini adalah: mikrokontroler dan compailer. Hasil uji dari penelitian ini mendapatkan penilaian skor 95% oleh ahli media dengan kategori “Sangat Layak” untuk diuji coba dan hasil uji pengguna mendapatkan penilaian skor 84% dengan kategori “Layak” digunakan sebagai media penunjang pembelajaran. The purpose of this research is to create programmable device that can be programmed by using word in Indonesian. This research aims to provide a programmable tool that facilitates learning. This research uses The Linear Sequence Model method which includes Analyze, design, code and test. System requirement used in this research is: microcontroller and compiler. The results of this research is obtained the percentage score of 95% by media expert with the category "Very Worth" for trial and the result of the users test is obtained the percentage score of 84% with the category "Worth" is used as a support learning.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1) Dr. Muhammad Yusro, MT 2) Drs. Pitoyo Yuliatmojo, M.T
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Elektronika
Divisions: FT > S1 Pendidikan Teknik Elektronika
Depositing User: sawung yudo
Date Deposited: 28 May 2022 06:24
Last Modified: 28 May 2022 06:24
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/29323

Actions (login required)

View Item View Item