ALIF RIZKI APRILIANTO, . (2018) PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN BLOCKHOLDER, KEBIJAKAN DIVIDEN, PROFITABILITAS TERHADAP KEBIJAKAN HUTANG PADA PERUSAHAAN SEKTOR INFRASTRUKTUR, UTILITAS DAN TRANSPORTASI YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2011-2015. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.
Text
17. SKRIPSI (FOOTNOTE).pdf Download (1MB) |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kepemilikan manajerial, kepemilikan blockholder, kebijakan dividen, dan profitabilitas terhadap kebijakan hutang pada perusahaan sektor infrastruktur, utilitas dan transportasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Variabel dependen yang digunakan adalah DER dan DAR. Variabel independen yang digunakan adalah kepemilikan manajerial, kepemilikan blockholder, kebijakan dividen, dan profitabilitas. Sampel yang digunakan adalah perusahaan sektor infrastruktur, utilitas, dan transportasi sebanyak 28 perusahaan. Metode pengambilan sampel menggunakan purposive sample. Model penelitian yang digunakan adalah data panel dengan pendekatan random efffect model. Hasil penelitian ini adalah kepemilikan manajerial dan kepemilikan blockholder tidak berpengaruh terhadap DER. Kebijakan dividen berpengaruh negatif terhadap DER sedangkan profitabilitas berpengaruh positif terhadap DER. Kepemilikan manajerial, kepemilikan blockholder, dan kebijakan dividen tidak berpengaruh terhadap DAR. Profitabilitas berpengaruh negative terhadap DAR. ********** The purpose of this research is to find the effect of Managerial Ownership, Blockholder Ownership, Dividend Policy, Profitability to Debt Policy Infrastructure, Utility, and Transportation Sector listed by Indonesia Stock Exchange. Dependent variable of these study is DER and DAR. Independent variables of these study is managerial ownership, blockholder ownership, dividend policy, and profitability. Samples of this research is 28 company infrastructure, utility, and transportation sector. The sampling method of this study is purposive sampling technique. The research model in this study which to use panel data analysis with Random Effect Model. The empirical result shows that managerial ownership and blockholder ownership do not have significant effect to DER and DAR. Dividend policy have significant effect to DER but not have significant effect to DAR. Profitability have positive significant effect to DER and negative signifivant effect to DAR.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Additional Information: | 1). Dra. Umi Mardiyati, M.Si. ; 2). Prof.Dr. Hamidah, SE.,M.Si. |
Subjects: | Manajemen > Manajemen Kantor, Organisasi |
Divisions: | FE > S1 Manajemen |
Depositing User: | Users 14626 not found. |
Date Deposited: | 13 Jun 2022 07:16 |
Last Modified: | 13 Jun 2022 07:16 |
URI: | http://repository.unj.ac.id/id/eprint/30190 |
Actions (login required)
View Item |