CYBERBULLYING DITINJAU DARI TINGKAT STRESS PADA MAHASISWA DI UNIVERSITAS “X’

GRISELA MARTHA, . (2019) CYBERBULLYING DITINJAU DARI TINGKAT STRESS PADA MAHASISWA DI UNIVERSITAS “X’. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
SKRIPSI_GRISELA_1125152395.pdf

Download (9MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang perbedaan tingkat stres pada mahasiswa yang terlibat dalam cyberbullying. Populasi penelitian adalah 94 mahasiswa aktif di Unversitas “X”. Dan sampel yang berjumlah 94 orang mahasiswa. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan teknik analisis uji Mann-Whitney. Hasil analisis yang didapatkan dari penelitian menunjukan bahwa tidak terdapat perbedaan yang signifikan pada tingkat stres terhadap pelaku cyberbullying di Universitas “X”

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Fellianti Muzdalifah, M.Psi. ; 2). Prof. Dr. Suparno Eko Widodo
Subjects: Pendidikan > Psikologi Pendidikan
Divisions: FPP > S1 Psikologi
Depositing User: Users 212 not found.
Date Deposited: 31 Jan 2020 15:44
Last Modified: 31 Jan 2020 15:44
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/3071

Actions (login required)

View Item View Item