PENGARUH DUKUNGAN ORANGTUA TERHADAP MINAT ANAK DALAM BERWIRAUSAHA (Pada Siswa SMK Strada Koja)

APRILIA PERIERA ESTEFANY, . (2017) PENGARUH DUKUNGAN ORANGTUA TERHADAP MINAT ANAK DALAM BERWIRAUSAHA (Pada Siswa SMK Strada Koja). Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
SKRIPSI APRIL.pdf

Download (1MB)
[img]
Preview
Image
HALAMAN PENGESAHAN.jpg

Download (354kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dukungan orangtua terhadap minat anak dalam berwirausaha khususnya siswa siswi SMK Strada koja. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitaif asosiatif dan metode pengambilan sampel yang digunakan adalah teknik purposive sampling Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner dengan skala Likert dan responden sebanyak 86 siswa SMK Strada Koja. Hasil diperoleh dari penelitian ini menunjukan terdapat korelasi yang kuat antara kedua variabel dengan r= 0,677, thitung = 8,44. Persamaan regresi yang diperoleh Y=29,87+0,702 X dan Fcount =71,18 dan Ftable= 3,95. Koefisien determinasi diperoleh 45,87%, artinya dukungan keluarga secara signifikan mempengaruhi minat anak dalam berwirausaha pada siswa SMK Strada Koja. This research aimed to determine the effect of parents to support the entrepreneurial interest of their children especially in students from SMK Strada Koja.This research used associative-quantitative approach. Data were collected using questionnaire with Likert scale and the total respondents were 86 students SMK Strada Koja. The results showed strong correlation between two variables with r = 0,677, tcount= 8,44. The coefficient of regression was Y=29,87 + 0,702 X and Fcount=71,18and Ftable= 3,95. The determinant coefficient was 45,87%, mean supportive families significantly affect the entrepreneurial interest of the children in SMK Strada Koja, .

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1) Dra. Nurlaila Abdullah, M.Kes 2) Dra. Metty Muhariati, MM
Subjects: Ilmu Sosial > Kesejahteraan Keluarga
Divisions: FT > S1 Pendidikan Kesejahteraan Keluarga
Depositing User: sawung yudo
Date Deposited: 30 Jun 2022 09:13
Last Modified: 30 Jun 2022 09:13
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/31219

Actions (login required)

View Item View Item