PENGARUH PENGGUNAAN BLOG TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI SISWA SMA PADA MATERI VIRUS (Studi Eksperimen di SMA Negeri 30 Jakarta)

MAHFUD AWALUDIN YUSUF, . (2010) PENGARUH PENGGUNAAN BLOG TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI SISWA SMA PADA MATERI VIRUS (Studi Eksperimen di SMA Negeri 30 Jakarta). Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (1MB)
[img] Text
DAFTAR RIWAYAT HIDUP.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (1MB)
[img] Text
KATA PENGANTAR.pdf

Download (1MB)
[img] Text
SKRIPSI.pdf

Download (3MB)

Abstract

Pembelajaran Biologi menuntut peran serta siswa secara langsung. Blog diharapkan mampu menjembatani komunikasi antara siswa dan guru untuk terus berinteraksi maupun sebagai sebuah ajang diskusi. Siswa diharapkan dapat memanfaatkan Blog sebagai sarana untuk berbagi pendapat/opini, menyampaikan gagasan yang berkaitan dengan pembelajaran Biologi, sehingga hasil belajar siswa dapat meningkat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan Blog terhadap hasil belajar Biologi siswa pada materi Virus di Sekolah Menengah Atas. Penelitian dilakukan di SMA Negeri 30 Jakarta pada bulan Juli – Agustus 2009. Metode yang digunakan adalah metode quasi eksperimen. Instrumen yang digunakan dalam penelitian adalah tes hasil belajar Biologi siswa dan kuesioner pengaruh penggunaan Blog. Data skor hasil belajar Biologi siswa diuji normalitas dengan menggunakan uji Kolmogorov-Smirnov. Pengujian homogenitas dengan menggunakan uji F, namun data skor hasil belajar Biologi tidak homogen. Pengujian hipotesis hasil belajar Biologi menggunakan uji U-Mann Whitney. Hasil didapatkan u hitung> u tabel, yaitu 643 > 503. Maka dapat disimpulkan penggunaan Blog berpengaruh terhadap hasil belajar Biologi siswa di Sekolah Menengah Atas. Biology learning in reality demands active participation of the students. Such participation includes experiment, analysis, and discussion to get thorough understanding. Blog is expected to be able to bridge the communication between teachers and students so they are able to discuss and communicate intensively. Students are expected to utilize Blog as a tool to share their opinions and speak up their ideas related to Biology learning so their achievement increases. This research aimed to know the effect of Blog application on senior high school students’ Biology learning achievement On Virus Subject. The research was conducted at SMAN 30 Jakarta on July-August 2009. Method used was quasi-experiment. Instruments used were tests and questionnaire application. KolmogorovSmirnov test was used to test the normality of data distribution while F test was used to test homogeneity of the variances, score data showed that the effect of the Blog has a homogeneous variance, while data on learning achievement Biology score variance was not homogeneous. Biology hypothesis testing learning achievement using the U-Mann Whitney test. Results obtained u value obtained (643) was higher than u value in the table of significance (503). It could be concluded that Blog application had an effect on Biology learning achievement at senior high school level.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dra. Muzajjanah, M.Kes; 2). Dra. Ernawati, M.Si.
Subjects: Sains > Ilmu Bumi > Biologi
Divisions: FMIPA > S1 Biologi
Depositing User: Users 14614 not found.
Date Deposited: 18 Aug 2022 03:01
Last Modified: 18 Aug 2022 03:01
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/32645

Actions (login required)

View Item View Item