SUPERVISI KETUA PKBM TERHADAP PERAN TUTOR DI PKBM FARADIKA CIPINANG KEBEMBEM JAKARTA TIMUR

SIGIT WIBOWO, . (2018) SUPERVISI KETUA PKBM TERHADAP PERAN TUTOR DI PKBM FARADIKA CIPINANG KEBEMBEM JAKARTA TIMUR. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER JUDUL SKRIPSI.pdf

Download (127kB)
[img] Text
DAFTAR ISI SUPERVISI NOVEMBER 2017.pdf

Download (67kB)
[img] Text
skripsi bab 1 sampai 5.pdf

Download (639kB)
[img] Text
SURAT PERYATAAN KEASLIAN SKRIPSI.pdf

Download (84kB)
[img] Text
PERSETUJUAN KOMISI PEMBIMBING.pdf

Download (84kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (84kB)

Abstract

Penelitian ini berangkat dar masalah efektifitas pelaksanaan supervisi di PKBM Faradika Cipinang Kebembem Jakarta Timur,Sesuai dengan permasalahan tersebut ,maka Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan data terkait dengan Pelaksanaan supervisi di PKBM tersebut dengan fokus penelitian meliputi : 1) Supervisi yang dilakukkan oleh kepala PKBM terhadap tutor tutor 2)upaya upaya dan teknik teknik supervisi yang di terapkan oleh kepala PKBM dalam peningkatan kemampuan Profesionalisme tutor 4) hambatan hambatan dalam pelaksanaan supervisi Fokus Kajian Tersebut mengacu pada teori teori efektifitas yang menyangkut masalah supervisi yang meliputi : pengertian dan tujuan ruang lingkup,teknik teknik serta hambatan hambatan yang mengacu pada teori teoriyang dikemukakan oleh Made pidarta Piet A Sahertian, Ngalim Purwanto.sedangkan kemampuan profesional tutor dalam pengelolaan KBM mengacu pada kepada teori teori yang dikemukakan oleh Uzer Uzman ddan Dedi Supriyadi Penelitian ini menggunakan metode deskriptif berbentuk analisa Kualitatif untuk memperoleh gambaran secara naturalistik dan jujur maksudnya adalah mengangkat permasalahan berdasarkan fakta dan fenomena sebenarnya secara langsung di lapangan untuk menjaring data secara luas dan nyata tajam dan terpercaya sehingga dapat di legalisir menjadi kesimpulan yang absah.data dikumpulkan dengan teknik wawancara mendalam,studi dokumen dan observasi.sumber data terdiri dari,pengawas,kepala PKBM dan tutor tutor yang bertugas di PKBM Faradika Cipinang kebembem Jakarta Timur( sumber data primer) Hasil Penelitian mengemukkan : 1) Proses supervisi yang dilakukkan kepala PKBM terhadap Tutor Tutor menyangkut : bukti Fisik tutor kelas ,praktek mengajar serta sikap Profesional tutor sudah dapat dijalankan dengan baik 2) hambatan hambatan selama proses supervisi 3) hasil pelaksanaan supervisi yang ditunjukan dengan kemampuan profesionalisme tutor dalam pengelolaaan kegiatan belajar mengajar meliputi : kemampuan merencanakan progam belajar mengajar meliputi:kemapuan merencanakan progam belajar mengajar, melaksanakan proses belajar mengajar,serta menguasai materi pelajaran,sudah mampu dilaksanakan dengan baik

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1) Drs. Widio Prihanadi 2) Dr. Daddy Darmawan
Subjects: Pendidikan > Pendidikan Dasar
Divisions: FIP > S1 Pendidikan Luar Sekolah
Depositing User: sawung yudo
Date Deposited: 03 Feb 2020 15:48
Last Modified: 03 Feb 2020 15:48
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/3285

Actions (login required)

View Item View Item