RANCANG BANGUN SISTEM KEAMANAN GANDA ANTI PENCURIAN SEPEDA MOTOR INJEKSI DENGAN SIM DAN GPS TRACKER

RENDI SULTAN AGUNG, - (2022) RANCANG BANGUN SISTEM KEAMANAN GANDA ANTI PENCURIAN SEPEDA MOTOR INJEKSI DENGAN SIM DAN GPS TRACKER. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (3MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (221kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (988kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan alat yang mampu memberikan keamanan pada kendaraan bermotor dan juga melacak keberadaan kendaraan. Dengan menggunakan Arduino Uno sebagai komponen input dan beberapa komponen output meliputi RFID, GPS Module, Keypad, Sensor Pyroelectric, Module SIM, dan LM2596. Biometrik sebagai pembaca identitas setiap SIM yang berbeda, dan komponen lainnya difungsikan berbeda setiap komponen, antara lain GPS Module yang berfungsi sebagai penerima garis bujur lintang setiap 1 detik. Pada bagian komponen Keypad berfungsi sebagai pengaman tambahan apabila terjadinya kehilangan SIM, untuk mengirimkan data lokasi keberadaan Module GPS tersebut dapat dikirimkan melalui Module SIM, dimana pada module ini mengirimkan data tersebut menggunakan pulsa. Dan selanjutnya untuk sesnor pyroelectric berfungsi sebagai sensor yang menjalankan alarm pada kendaraan, sensor ini bekerja dengan cara apabila menerima pantulan infrared atau magnetic maka akan otomatis memberikan digital output ke bagian alarm. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode forward engineering, data yang diperoleh berdasarkan hasil uji setiap komponen terdapat pada lampiran skripsi ini. Hasil yang di dapatkan pada penelitian ini yaitu, keamanan menjadi lebih dari dua pengamanan, keberadaan kendaraan akan lebih mudah diketahui. Dari perbandingan sebelumnya apabila ditambahkannya alat pada kendaraan, akan jauh lebih aman apabila posisi kendaraan sedang tidak digunakan. ***** This study aims to produce a tool that is able to provide security on motorized vehicles and also track the whereabouts of the vehicle. By using Arduino Uno as an input component and several output components including RFID, GPS Module, Keypad, Pyroelectric Sensor, SIM Module, and LM2596. Biometrics as an identity reader for each SIM is different, and other components function differently for each component, including the GPS Module which functions as a latitude longitude receiver every 1 second. On the component part, the Keypad functions as additional security in the event of a SIM loss, to send location data where the GPS Module is located, it can be sent via the SIM Module, where this module sends the data using pulses. And then for the pyroelectric sensor to function as a sensor that runs an alarm on the vehicle, this sensor works in a way that if it receives infrared or magnetic reflections it will automatically provide digital output to the alarm section. The method used in this study is the forward engineering method, the data obtained based on the test results of each component are contained in the attachment of this thesis. The results obtained in this study are, security becomes more than two security, the presence of the vehicle will be easier to know. From the previous comparison, if a tool is added to the vehicle, it will be much safer if the vehicle is not in use.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Nur Hanifah Yuninda, M.T. ; 2). Dr. Aris Sunawar, S.Pd., M.T.
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknologi (umum)
Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Elektronika
Divisions: FT > S1 Pendidikan Teknik Elektro
Depositing User: Users 15091 not found.
Date Deposited: 25 Aug 2022 07:01
Last Modified: 25 Aug 2022 07:01
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/33298

Actions (login required)

View Item View Item