MITIGASI BENCANA TSUNAMI PANTAI PANGANDARAN, JAWA BARAT

AULIA SETYA LESTARI, . (2022) MITIGASI BENCANA TSUNAMI PANTAI PANGANDARAN, JAWA BARAT. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (371kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (513kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (264kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (44kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (160kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (794kB) | Request a copy

Abstract

Pantai Pangandaran ialah salah satu dari beberapa pantai yang berada di selatan Pulau Jawa yang letaknya berada pada zona tumbukan (subduksi) antara Lempeng Indo-Australia dan Eurasia sehingga menyebabkan Pantai Pangandaran rawan akan terjadinya gempa bumi dan tsunami. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui bentuk upaya mitigasi bencana tsunami Pantai Pangandaran. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif dan analisis evaluatif. Analisis spasial digunakan untuk mengkaji bahaya, sedangkan deskriptif evaluatif untuk mengkaji mitigasi bencana tsunami. Hasil penelitian menunjukan bentuk mitigasi yang dilakukan secara struktural yaitu penanaman mangrove, pembuatan jalur evakuasi, membangun tempat evakuasi sementara dengan jarak kurang lebih 500 m dari pantai, membuat benteng sebagai pemecah ombak, dan memasang peringatan dini tsunami. Upaya mitigasi non struktural terkait adanya penerapan kebijakan tentang tata guna lahan, pengembangan sistem peringatan dini dan dipublikasikan melalui berbagai media, serta mengadakan simulasi mitigasi bencana tsunami. Adapun program inovasi mitigasi bencana tsunami yaitu Anak TK Mitigasi, Wisata Edukasi Bencana Goes To School, Silaturahmi Empati Berbagi Edukasi Bencana, Bunda Belajar Mitigasi, Forum Kesiapsiagaan Dini Masyarakat, dan Hotel dan Restauran Tangguh Bencana. ***** Pangandaran Beach is one of several beaches in the south of the island of Java which is located in the collision zone between the Indo-Australian and Eurasian plates, causing Pangandaran Beach to be prone to earthquakes and tsunamis. The purpose of this study was to forms of tsunami disaster mitigation at Pangandaran Beach. The method used in this research is descriptive and evaluative analysis. Spatial analysis is for assessing hazards, while descriptive evaluative is for assessing tsunami disaster mitigation. The results showed that mitigation efforts carried out structurally are planting mangroves, making evacuation routes, building temporary evacuation sites at a distance of approximately 500 m from the beach, building forts as breakwaters, and installing tsunami early warnings. Non-structural mitigation efforts are related to the implementation of policies on land use, development of early warning systems and publications through various media, as well as conducting tsunami disaster mitigation simulations. The tsunami disaster mitigation innovation programs are Mitigation Kindergarten Children, Goes To School Disaster Education Tour, Empathy Gathering Sharing Disaster Education, Mitigation Learning Mothers, Community Early Preparedness Forum, and Disaster Resilient Hotels and Restaurants.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Muzani, M.Si. 2). Dr. Cahyadi Setiawan, M,Si.
Subjects: Geografi, Antropologi > Geografi
Divisions: FIS > S1 Pendidikan Geografi
Depositing User: Users 15084 not found.
Date Deposited: 01 Sep 2022 03:21
Last Modified: 01 Sep 2022 03:21
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/34217

Actions (login required)

View Item View Item