ANALISIS PEMBELAJARAN STEAM MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN PJBL (PROJECT BASED LEARNING) PADA MATERI ASAM BASA

GABRIEL ANGELICA NOVIAN, . (2023) ANALISIS PEMBELAJARAN STEAM MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN PJBL (PROJECT BASED LEARNING) PADA MATERI ASAM BASA. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (696kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (210kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (266kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (164kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (146kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (215kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil integrasi aspek STEAM dengan model pembelajaran PjBL (Project Based Learning) pada materi asam basa. Penelitian dilakukan pada Semester II Tahun ajaran 2022-2023 di kelas XI MIPA 1 SMA Negeri 107 Jakarta. Subjek penelitian sebanyak 36 peserta didik. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu melalui wawancara, observasi, reflektif jurnal, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa produk berupa strip indikator alami yang terbuat dari bayam merah hanya menunjukkan perubahan warna menjadi hijau dalam kondisi pH basa. Strip indikator alami yang terbuat dari kubis ungu menunjukkan perubahan warna menjadi pink dalam kondisi asam, warna ungu dalam kondisi netral, dan warna hijau dalam kondisi basa. Produk yang dihasilkan dari pembelajaran berbasis proyek ini telah memenuhi komponen STEAM, memiliki konsep asam basa yang jelas, dan selesai tepat waktu sesuai dengan timeline yang telah disepakati. Rata-rata skor integrasi STEAM secara keseluruhan yaitu 3,57 yang berarti peserta didik sudah mampu mengintegrasikan setiap aspek STEAM pada produk yang dibuat dengan baik. This study aims to determine the results of the integration of STEAM aspects with the PjBL (Project Based Learning) learning model on acid-base material. The research was conducted in Semester II of the 2022-2023 Academic Year in class XI MIPA 1 SMA Negeri 107 Jakarta. The research subjects were 36 students. The research method used is qualitative. Data collection techniques used are through interviews, observation, reflective journals, and documentation. The results showed that the product in the form of natural indicator strips made from red spinach only changed color to green under alkaline pH conditions. Natural indicator strips made from purple cabbage show a color change to pink under acidic conditions, purple under neutral conditions, and green under alkaline conditions. The product resulting from this project-based learning meets the STEAM component has a clear acid-base concept, and is completed on time according to the agreed timeline. The overall average STEAM integration score is 3.57, meaning students can integrate every aspect of STEAM into well-made products.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Darsef Darwis, M.Si. 2). Edith Allanas, M.Pd.
Subjects: Sains > Sains, Ilmu Pengetahuan Alam
Sains > Kimia
Divisions: FMIPA > S1 Pendidikan Kimia
Depositing User: Users 19970 not found.
Date Deposited: 07 Sep 2023 01:11
Last Modified: 07 Sep 2023 01:11
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/41153

Actions (login required)

View Item View Item