Pengaruh Metode Latihan Resistensi Dan Koordinasi Terhadap Keterampilan Tendangan Yeop Chagi (Studi Eksperimen di POPB Taekwondo DKI Jakarta)

AISYAH ARINI, . (2023) Pengaruh Metode Latihan Resistensi Dan Koordinasi Terhadap Keterampilan Tendangan Yeop Chagi (Studi Eksperimen di POPB Taekwondo DKI Jakarta). Magister thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (191kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (660kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (322kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (565kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (129kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (288kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk (1). Mengetahui perbedaan yang lebih tinggi pada peningkatan keterampilan tendangan yeop chagi dengan menerapkan metode water training daripada metode resistance band training, (2). Untuk mengetahui interaksi antara metode latihan dan koordinasi terhadap keterampilan tendangan yeop chagi, (3). Untuk mengetahui perbedaan yang lebih tinggi pada peningkatan keterampilan tendangan yeop chagi dengan menerapkan metode water training lebih tinggi daripada metode resistance band training, (4). Untuk mengetahui perbedaan yang lebih tinggi pada peningkatan keterampilan tendangan yeop chagi dengan menerapkan metode water training lebih tinggi daripada metode resistance band training. Penelitian ini dilaksanakan di GOR Pengadegan, Pancoran, Jakarta Selatan dan di Kolam Renang GOR Jakarta Timur dan dilaksanakan pada bulan Mei – Juli 2023. Metode yang digunakan dengan eksperimen dan menggunakan rancangan percobaan desain treatment by level. Populasi penelitian ini adalah seluruh atlet yang berlatih di POPB Taekwondo DKI Jakarta yang ber sk dispora, non-sk dispora, maupun atlet pantauan yang totalnya berjumlah 60 atlet. Teknik pengambilan sampel yang digunakan pada penelitian ini yaitu purposive sampling. Instrumen menggunakan Tes Koordinasi SmartSpeed Pro (untuk menentukan pembagian kelompok atas dan kelompok bawah) dan Tes Tendangan Yeop Chagi yang telah divalidasi oleh para ahli. Teknik analisis data menggunakan uji normalitas, uji homogenitas, analysis of variance (ANAVA) dua jalur dilanjutkan dnegan uji tukey. Berdasarkan hasil analisis varians dua jalur pada baris Antar A ditemukan bahwa Fhitung sebesar 5,326 lebih besar Ftabel (0,05;1:56) = 3,90 dengan nilai probabilitas (Sig.) sebesar 0,002 lebih kecil dari taraf signifikan (0,05). Ini menunjukkan bahwa skor keterampilan tendangan yeop chagi atlet taekwondo terdapat perbedaan yang signifikan antara metode latihan water training dengan metode latihan resistance band training. This study aims to determine the effect of resistance and coordination training methods on the kick yeop chagi skills of POPB taekwondo athletes in DKI Jakarta. The method used was experimental and using a treatment by level experimental design. The population of this study were all athletes who trained at POPB Taekwondo DKI Jakarta who had a sports certificate, non-dispora certificate, as well as monitored athletes, totaling 60 athletes. The sampling technique used in this study was purposive sampling. The instrument uses the SmartSpeed Pro Coordination Test (to determine upper and lower group divisions) and the Yeop Chagi Kick Test which has been validated by experts. Data analysis techniques used the normality test, homogeneity test, two-way analysis of variance (ANAVA) followed by the Tukey test. Based on the results of the two-lane analysis of variance on the Inter-A line, it was found that Fcount was 5.326 greater than Ftable (0.05; 1:56) = 3.90 with a probability value (Sig.) of 0.002 which was smaller than the significant level (0.05) . This shows that there is a significant difference between the kick skills score of yeop chagi taekwondo athletes between the water training method and the resistance band training method.

Item Type: Thesis (Magister)
Additional Information: 1). Dr. Fahmy Fachrezzy, M.Pd ; 2). Prof. Dr. Widiastuti, M.Pd ; 3). Dr. Oman U. Subandi, M.Pd .
Subjects: Olah Raga dan Seni Pertunjukan > Olahraga Beladiri
Olah Raga dan Seni Pertunjukan > Pendidikan Olah Raga
Olah Raga dan Seni Pertunjukan > Pendidikan Olah Raga > Kepelatihan,Manajemen Kepelatihan
Olah Raga dan Seni Pertunjukan > Pendidikan Olah Raga > Aneka Olah Raga
Divisions: PASCASARJANA > S2 Pendidikan Olahraga
Depositing User: Users 20284 not found.
Date Deposited: 08 Sep 2023 02:22
Last Modified: 08 Sep 2023 02:22
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/41905

Actions (login required)

View Item View Item