SIMULASI PENGARUH TEMPERATUR BARREL DAN TEMPERATUR PENDINGIN TERHADAP CACAT PRODUK INJECTION MOLDING

ABDUL HADI, . (2024) SIMULASI PENGARUH TEMPERATUR BARREL DAN TEMPERATUR PENDINGIN TERHADAP CACAT PRODUK INJECTION MOLDING. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
Cover.pdf

Download (835kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (318kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (655kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (197kB) | Request a copy
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (250kB)
[img] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (623kB) | Request a copy

Abstract

Injection molding adalah suatu siklus proses produksi plastik untuk membuat produk yang kompleks. Proses injection molding mencakup tahap pengisian, penahanan, pendinginan, dan pengeluaran. Perbedaan temperatur antara panas material dan cetakan pada tahap pendinginan dapat mengakibatkan cacat produk. Perlu adanya penyesuaian pada parameter temperatur injection molding untuk meminimalisir cacat produk. Studi ini membahas penggunaan simulasi untuk menentukan parameter optimal pada proses injection molding produk Handle Box Logico Maximo dengan minimal cacat sink marks dan cacat shrinkage sehingga dapat meminimalisir proses trial and error serta bersolusi untuk mencari pengaruh temperatur barrel dan temperatur pendingin terhadap produk yang dihasilkan. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode simulasi. Data yang diperoleh dari simulasi berbentuk kontur dan grafik yang menjelaskan kondisi dan kualitas produk, kontur dan grafik akan dianalisa sehingga menghasilkan parameter optimum yang dibutuhkan proses injection molding untuk menghasilkan kualitas produk dengan minimal cacat sink marks, dan cacat shrinkage. Selanjutnya data yang dihasilkan kemudian ditarik kesimpulan. Berdasarkan simulasi menggunakan variasi temperatur barrel 175, 200, 225, dan 250 ˚C serta temperatur pendingin 30 dan 14 ˚C menghasilkan bahwa semakin tinggi temperatur barrel, maka nilai cacat produk akan semakin tinggi, cacat sink marks dapat diminimalisir dengan temperatur pendingin yang lebih tinggi, cacat shrinkage dapat diminimalisir dengan temperatur pendingin yang lebih rendah. Parameter optimal pada hasil simulasi ditunjukkan pada temperatur barrel 175 ˚C dengan temperatur pendingin 14 ˚C yang menghasilkan nilai sink marks = 0,1476 mm, volumetric shrinkage = 11,23%, dan deflection, differential shrinkage = 0,6754 mm Injection molding is a cycle of plastic production processes to make complex products. The injection molding process includes the stages of filling, holding, cooling, and ejection. The difference in temperature between the heat of the material and the mold at the cooling stage can cause product defects. It is necessary to adjust the injection molding temperature parameters to minimize product defects. This study discusses the use of simulation to determine the optimal parameters in the injection molding process of the Handle Box Logico Maximo product with minimal sink marks and shrinkage defects so that it can minimize the trial and error process and find a solution to find the effect of barrel temperature and coolant temperature on the resulting product. The method used in this study is the simulation method. The data obtained from the simulation are in the form of contours and graphs that explain the condition and quality of the product, the contours and graphs will be analyzed to produce the optimum parameters needed by the injection molding process to produce product quality with minimal sink marks and shrinkage defects. Furthermore, the resulting data is then concluded. Based on simulations using barrel temperature variations of 175, 200, 225, and 250 ˚C and cooling temperatures of 30 and 14 ˚C, it is shown that the higher the barrel temperature, the higher the product defect value, sink marks defects can be minimized with higher cooling temperatures, shrinkage defects can be minimized with lower cooling temperatures. The optimal parameters in the simulation results are shown at a barrel temperature of 175 ˚C with a cooling temperature of 14 ˚C which produces sink marks = 0.1476 mm, volumetric shrinkage = 11.23%, and deflection, differential shrinkage = 0.6754 mm

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Eng. Agung Premono, M.T. 2). Dr. Eko Arif Syaefudin, M.T.
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Mesin, Mekanika Teknik
Teknologi dan Ilmu Terapan > Manufaktur
Divisions: FT > S1 Pendidikan Teknik Mesin
Depositing User: Users 22777 not found.
Date Deposited: 22 Jul 2024 02:07
Last Modified: 22 Jul 2024 02:07
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/45788

Actions (login required)

View Item View Item