PENGARUH PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING PADA PEMBELAJARAN KIMIA MATERI KIMIA HIJAU TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS X DI SMA NEGERI 30 JAKARTA

MOCHAMMAD AZHAR AZHARY, . (2024) PENGARUH PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING PADA PEMBELAJARAN KIMIA MATERI KIMIA HIJAU TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS X DI SMA NEGERI 30 JAKARTA. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
Cover.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (285kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (516kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (390kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (476kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (247kB) | Request a copy
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (239kB)
[img] Text
Lampiran dan Daftar Riwayat Hidup.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Model pembelajaran yang masih didominasi dengan ceramah dan pemberian tugas saja oleh guru serta kurang melibatkan keaktifan siswa dalam kegiatan pembelajaran berdampak pada rendahnya hasil belajar siswa, yakni masih banyak siswa yang memperoleh nilai di bawah KKM yaitu 75. Untuk mendapatkan hasil belajar yang maksimal maka perlu adanya model pembelajaran inovatif yang memusatkan pembelajaran pada siswa seperti model Problem Based Learning. Metode penelitian yang digunakan adalah eksperimen semu (Quasi Experiment) dengan desain One Grup Pretest-Post test Design. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa Kelas X-2 di SMA Negeri 30 Jakarta sejumlah 36 siswa yang diambil dengan menggunakan Teknik Purposive Sampling. Pemberian perlakuan dengan menerapkan model Problem Based Learning dalam kegiatan pembelajaran dilaksanakan dalam dua kali pertemuan dari total empat kali pertemuan. Teknik analisis data yang digunakan adalah Uji-t. Hasil dari penelitian ini menyatakan bahwa penerapan model Problem Based Learning pada kegiatan pembelajaran Kimia materi Kimia Hijau memiliki pengaruh signifikan terhadap meningkatnya hasil belajar siswa kelas X-2 di SMA Negeri 30 Jakarta. Keterbatasan penelitian ini yaitu waktu untuk menyelesaikan penelitian relatif pendek, peneliti belum mengenal secara sifat dan karakter setiap siswa, masih terbatasnya pengetahuan peneliti terkait materi yang diteliti. ****** The teaching model that is still predominantly lecture-based and involves only task assignments from the teacher, while failing to actively engage students in the learning process, results in low student learning outcomes, with many students achieving scores below the Minimum Completeness Criteria (KKM) of 75. To achieve optimal learning outcomes, there is a need for an innovative, student-centered teaching model such as the Problem-Based Learning (PBL) model. The research method used is a quasi-experimental design with a One Group Pretest-Posttest Design. The sample for this study consists of 36 students from Class X-2 at SMA Negeri 30 Jakarta, selected using Purposive Sampling techniques. The intervention involves implementing the Problem-Based Learning model in two out of the four planned teaching sessions on the topic of Green Chemistry. The data analysis technique employed is the t-test. The results of the study indicate that the implementation of the Problem-Based Learning model in Green Chemistry lessons has a significant effect on improving the learning outcomes of the X-2 students at SMA Negeri 30 Jakarta. The limitations of this study include the relatively short duration for completing the research, the researcher's limited understanding of each student’s individual traits and characteristics, and the researcher’s restricted knowledge of the material being studied.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Diana Ariani, M.Pd. ; 2). Mulyadi, M.Pd.
Subjects: Pendidikan > Teori, Penelitian Pendidikan
Pendidikan > Penelitian Tindakan Kelas > Metode Belajar Mengajar
Sains > Kimia
Divisions: FIP > S1 Teknologi Pendidikan
Depositing User: Users 23701 not found.
Date Deposited: 31 Jul 2024 00:07
Last Modified: 31 Jul 2024 00:07
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/47401

Actions (login required)

View Item View Item