PENGARUH SELF-COMPASSION DAN LITERASI KESEHATAN MENTAL TERHADAP SIKAP MENCARI BANTUAN PROFESIONAL PSIKOLOGIS PADA EMERGING ADULTS

SAPHIRA PUTRI YUDIAH, . (2024) PENGARUH SELF-COMPASSION DAN LITERASI KESEHATAN MENTAL TERHADAP SIKAP MENCARI BANTUAN PROFESIONAL PSIKOLOGIS PADA EMERGING ADULTS. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (394kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (458kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (427kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (596kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (127kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (378kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (638kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh self-compassion dan literasi kesehatan mental pada sikap mencari bantuan psikologis profesional pada emerging adults. Pengumpulan data menggunakan kuesioner yang disebar secara daring. Partisipan dalam penelitian ini adalah 150 orang berusia antara 18 hingga 25 tahun, yang tinggal di wilayah Jabodetabek yang dipilih dengan teknik pengambilan sampel convenience. Penelitian ini menemukan bahwa self-compassion dan literasi kesehatan mental secara bersama-sama menjadi prediktor negatif terhadap sikap mencari bantuan profesional psikologis. Artinya, semakin tinggi self-compassion dan literasi kesehatan mental individu, maka sikap mencari bantuan profesional psikologis akan menurun atau cenderung negatif. Penelitian ini juga menemukan bahwa self-compassion dan literasi kesehatan mental secara bersama-sama memiliki kontribusi sebesar 32.8% terhadap sikap mencari bantuan profesional psikologis. Implikasi dari penelitian ini adalah diperlukan pendekatan yang lebih dalam dan komprehensif mengenai faktor-faktor yang menghambat dan mendukung sikap mencari bantuan profesional psikologis. Hal yang dapat dilakukan untuk meningkatkan sikap yang lebih positif dalam mencari bantuan profesional psikologis antara lain, menekankan manfaat mencari bantuan profesional psikologis melalui pemberian edukasi mengenai masalah yang dapat ditangani sendiri dengan masalah yang harus ditangani oleh profesional. ***** This study aims to determine the effect of self-compassion and mental health literacy on attitudes towards seeking professional psychological help in emerging adults. This quantitative study collected data through an online survey using psychological scales as a tool. Participants in this study were 150 people aged 18 to 25 years, living in the Jabodetabek area who were selected using convenience sampling techniques. This study found that self-compassion and mental health literacy together were negative predictors of attitudes towards seeking professional psychological help. This means that the higher an individual's self-compassion and mental health literacy, the lower or more negative their attitude towards seeking professional psychological help will be. This study also found that self-compassion and mental health literacy together contributed 32.8% to the attitude of seeking professional psychological help. The implication of this study is that a more in-depth and comprehensive approach is needed regarding the inhibiting and supporting factors for seeking professional psychological help. Things that can be done to increase more positive attitude in seeking professional psychological help include emphasizing the benefits of seeking professional psychological help through providing education about mental health problems that can be handled with self-help and problems that must be handled by professionals.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Anggi Mayangsari, S.Psi., M.Psi., Psikolog 2). Mauna, S.Psi., M.Psi., Psikolog
Subjects: Filsafat, Psikologi & Agama > Psikologi, Ilmu Jiwa
Divisions: FPPsi > S1 Psikologi
Depositing User: Users 24608 not found.
Date Deposited: 05 Aug 2024 23:56
Last Modified: 05 Aug 2024 23:56
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/48403

Actions (login required)

View Item View Item