Perencanaan Ulang Desain Terhadap Keberadaan RPTRA Sebagai Ruang Publik Dengan Konsep Kota Layak Anak (Studi: RPTRA Bunga Rampai Jakarta Timur)

YOHANES PARULIAN, . (2024) Perencanaan Ulang Desain Terhadap Keberadaan RPTRA Sebagai Ruang Publik Dengan Konsep Kota Layak Anak (Studi: RPTRA Bunga Rampai Jakarta Timur). Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (894kB)
[img] Text
BAB 1 Pendahuluan.pdf

Download (357kB)
[img] Text
BAB 2 Landasan Teori.pdf
Restricted to Registered users only

Download (204kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3 Metodologi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (251kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4 Hasil Pembahasan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5 Kesimpulan dan Saran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (172kB) | Request a copy
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (183kB)
[img] Text
Lampiran dan Daftar Riwayat Hidup.pdf
Restricted to Registered users only

Download (948kB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK Yohanes Parulian, Henita Rahmayanti, Rosmawita Saleh, 2024. “Perencanaan Ulang Desain Terhadap Keberadaan RPTRA Sebagai Ruang Publik Dengan Konsep Kota Layak Anak (Studi: RPTRA Bunga Rampai Jakarta Timur)”. Skripsi, Jakarta: Program Studi Pendidikan Teknik Bangunan, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Jakarta. Ruang Publik Terpadu Ramah Anak atau biasa disebut RPTRA merupakan Ruang Publik Terbuka dilengkapi berbagai sarana prasarana didalamnya yang dapat digunakan dan dimanfaatkan sebagai pusat interaksi publik sekaligus media pembelajaran dan pengembangan minat bakat yang aman serta baik untuk anak-anak. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan perencanaan desain ulang terhadap keberadaan RPTRA Bunga Rampai dengan konsep Kota Layak Anak (KLA) ditinjau dari aspek keselamatan, kesehatan, keamanan, kenyamanan, daya tarik, dan aksesibilitas. Hasil dari penelitian ini berupa desain sesuai dengan kebutuhan masyarakat dengan memenuhi aspek keselamatan, kesehatan, keamanan, kenyamanan, daya tarik, dan aksesibilitas sebagai peningkatan sarana dan prasarana pada RPTRA Bunga Rampai. Metode yang dilakukan pada penelitian ini menggunakan metode pendekatan kuantitatif dengan melakukan observasi secara langsung, wawancara, dan penyebaran kuisioner kepada pengunjung RPTRA guna mengetahui sarana dan prasarana yang dibutuhkan masyarakat dan yang perlu ditingkatkan. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa penilaian pada kondisi sarana dan prasarana di RPTRA Bunga Rampai ditinjau dari aspek kesehatan, keamanan, kenyamanan, dan daya tarik mendapatkan peniliain “Baik”, namun tetap melakukan perawatan dan pemeliharaan agar fungsi dari sarana dan prasarana tersebut dalam berjalan dengan baik bagi masyarakat. Sedangkan pada kondisi sarana dan prasarana di RPTRA Bunga Rampai ditinjau dari aspek keamanan dan aksesibilitas mendapatkan penilaian “Tidak Baik” sehingga perlu dilakukan perbaikan dan peningkatan dengan melakukan perencanaan ulang desain pada sarana dan prasarana untuk meningkatkan Aspek tersebut. Kata kunci: Perencanan Desain, RPTRA, Kota Layak Anak (KLA) ***** ABSTRACT Yohanes Parulian, Henita Rahmayanti, Rosmawita Saleh, 2024. “Redesigned Plan for RPTRA Existence as a Public Space with a Child-Friendly City Concept (Study: Bunga Rampai RPTRA, East Jakarta)”. Undergraduate Thesis, Jakarta: Building Engineering Education Study Program, Faculty of Engineering, Universitas Negeri Jakarta. Integrated Child-Friendly Public Space or commonly known as RPTRA is an Open Public Space equipped with various facilities that can be used and utilized as a center for public interaction as well as a medium for learning and developing interests and talents that are safe and good for children. This study aims to redesign the existence of Bunga Rampai RPTRA with a Child-Friendly City (CFC) concept, considering aspects of safety, health, security, comfort, attractiveness, and accessibility. The results of this study are designs that meet the needs of the community by fulfilling the aspects of safety, health, security, comfort, attractiveness, and accessibility as an improvement of facilities and infrastructure at Bunga Rampai RPTRA. The method used in this study is a quantitative approach by conducting direct observation, interviews, and distributing questionnaires to RPTRA visitors to find out the facilities and infrastructure needed by the community and those that need to be improved. The results of this study show that the assessment of the condition of facilities and infrastructure at Bunga Rampai RPTRA in terms of health, safety, comfort, and attractiveness is rated "Good", but maintenance and upkeep are still needed to ensure that the function of these facilities and infrastructure runs well for the community. Meanwhile, the condition of facilities and infrastructure at Bunga Rampai RPTRA in terms of security and accessibility is rated "Not Good" so that improvements are needed by redesigning the facilities and infrastructure to improve these aspects. Keywords: Design Planning, RPTRA, Child-Friendly City (CFC)

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Prof. Dr. Henita Rahmayanti, M.Si ; 2). Dra. Rosmawita Saleh, M.Pd
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Lingkungan, Teknik Sanitasi
Divisions: FT > S1 Pendidikan Teknik Bangunan
Depositing User: Yohanes Parulian .
Date Deposited: 09 Aug 2024 00:51
Last Modified: 09 Aug 2024 00:51
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/49495

Actions (login required)

View Item View Item