PENGEMBANGAN PANDUAN DIGITAL MEMBUAT LAPORAN KEGIATAN PENANAMAN MODALBAGI PELAKU USAHA DI KOTA BEKASI

SYARIFA MAWARDA, . (2022) PENGEMBANGAN PANDUAN DIGITAL MEMBUAT LAPORAN KEGIATAN PENANAMAN MODALBAGI PELAKU USAHA DI KOTA BEKASI. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
SYARIFA MAWARDA_1215143104_FINAL SKRIPSI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian pengembangan ini bertujuan untuk menghasilkan produk digital berupa Panduan DigitalMembuat Laporan Kegiatan Penanaman Modal bagi Pelaku Usaha di Kota Bekasi. Penelitian pengembangan ini dilakukan berdasarkan model Hannafin dan Peck yang memiliki tiga tahapan yakni tahap analisis, tahap desain, serta tahap pengembangan dan implementasi. Evaluasi pada penelitian pengembangan ini dilakukan melalui expert review dan small group. Evaluasi tersebut melibatkan 1 orang ahli materi, 1 orang ahli media, dan 10 orang pengguna. Nilai rata-rata yang diperoleh dari tahap expert review oleh ahli materi adalah 3,91 yang menunjukan kategori sangat baik. Nilai rata-rata yang diperoleh dari tahap expert review oleh ahli media adalah 4 yang menunjukkan kategori sangat baik. Pada tahap small group, diperoleh nilai rata-rata 3,44 yang menandakan secara keseluruhan panduan digital ini baik dan dapat digunakan untuk pelaku usaha dalam laporan kegiatan penanaman modal. ************* This development research aims to produce a digital product in the form of a Digital Guide for Making Investment Activity Reports for Businessman in Bekasi City. This digital guide is expected to facilitate businessman in Bekasi City in carrying out investment activity reports. This development research was conducted based on the Hannafin and Peck model which has three stages, namely the analysis stage, the design stage, and the development and implementation stages. The evaluation of this development research was carried out through expert review and small group. The evaluation involved 1 material expert, 1 media expert, and 10 users. The average value obtained from the expert review stage by material experts is 3.91 which indicates a very good category. The average value obtained from the expert review stage by media experts is 4 which indicates a very good category. At the small group stage, an average score of 3.44 was obtained which shows that overall this digital guide is good and can be used for business actors in reporting on investment activities

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Eveline Siregar, M.Pd ; 2). Kunto Imbar Nursetyo, M.Pd
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknologi (umum) > Teknologi Pendidikan
Divisions: FIP > S1 Teknologi Pendidikan
Depositing User: PKL .
Date Deposited: 08 Nov 2024 07:17
Last Modified: 08 Nov 2024 07:17
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/52025

Actions (login required)

View Item View Item