PENGARUH KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA, TEKNOLOGI INFORMASI DAN SISTEM PENGENDALIAN INTERN TERHADAP KUALITAS INFORMASI LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH

PENGARUH KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA, TEKNOLOGI INFORMASI DAN, . (2016) PENGARUH KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA, TEKNOLOGI INFORMASI DAN SISTEM PENGENDALIAN INTERN TERHADAP KUALITAS INFORMASI LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
SKRIPSI_GITA ASTRIA J_8335145432.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kompetensi sumber daya manusia, teknologi informasi, dan sistem pengendalian intern terhadap kualitas informasi laporan keuangan pemerintah. Sampel dalam penelitian ini menggunakan 68 responden pada 8 SKPD Pemerintah Kota Bekasi, dimana metode yang digunakan adalah simple random sampling. Data dalam penelitian ini berupa data primer. Teknik pengumpulan data dengan menyebarkan kuisoner kepada masing-masing pegawai bagian keuangan/akuntansi. Metode analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif dan analisis regresi linier berganda. Hasil analisis deskriptif menunjukkan bahwa; (a) Laporan Keuangan Pemerintah Kota Bekasi sudah berkualitas, (b) Kompetensi SDM pada Pemerintah Kota Bekasi sudah baik, (c) Teknologi Informasi yang digunakan oleh Pemerintah Kota Bekasi sangat memadai, (d) Sistem Pengendalian Intern pada Pemerintah Kota Bekasi sudah baik. Penelitian ini membuktikan bahwa kompetensi sumber daya manusia, teknologi informasi, sistem pengendalian intern berpengaruh signifikan terhadap kualitas informasi laporan keuangan pemerintah. Dalam penelitian ini disarankan: 1) Dari penelitian ini, disarankan bagi SKPD Pemerintah Kota Bekasi untuk meningkatkan kompetensi sumber daya manusia, teknologi informasi, dan sistem pengendalian intern. 2) Untuk Penelitian selanjutnya, sebaiknya untuk menambahkan variabel yang tidak digunakan dalam penelitian ini

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Indra Pahala, SE., M.Si, ; 2). Santi Susanti, S.Pd., M.Ak
Subjects: Ilmu Sosial > Perdagangan, e-commerce > Akuntansi
Divisions: FE > S1 Akuntansi
Depositing User: Users 29 not found.
Date Deposited: 08 Apr 2020 16:34
Last Modified: 08 Apr 2020 16:34
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/6263

Actions (login required)

View Item View Item