STUDI TENTANG PENERAPAN BRAIN BASED LEARNING MELALUI METODE INKUIRI TERHADAP BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS XI MIA SMAN 27 JAKARTA PADA MATERI ASAM BASA

GITA ROCHAYA, . (2016) STUDI TENTANG PENERAPAN BRAIN BASED LEARNING MELALUI METODE INKUIRI TERHADAP BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS XI MIA SMAN 27 JAKARTA PADA MATERI ASAM BASA. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
Skripsi Gita Rochaya.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Penelitain ini bertujuan untuk mengetahui penerapan Brain Based LearningOtak melalui metode inkuiri terhadap berpkiri kritis siswa pada materi asam-basa dikelas XI MIA SMAN 27 Jakarta. Penelitian ini dilakukan pada semester genap tahun ajaran 2015/2016 di SMAN 27 Jakarta dengan menggunakan metode kualitatif dimana pengumpulan data dilakukan melalui lembar observasi, kuesioner, instrumen soal berpikir kritis siswa materi asam basa, reflektif jurnal, dan lembar kerja siswa. Hasil menunjukkan bahwa berpikir kritis siswa sudah baik. Hal ini dapat dilihat dari jumlah indikator berpikir kritis yang dapat dijawab dengan baik. Model pembelajaran Brain Based Learning ini memiliki 7 tahapan, yaitu pra-pemaparan, persiapan, inisiasi dan akuisi, elaborasi, inkubasi dan memasukkan memori, serta verifikasi dan pengecekkan keyakinan. Brain Based Learning menciptakan proses pembelajaran menjadi lebih menyenangkan sesuai dengan kondisi kerja otak. Penggunaanya dalam kelas bermanfaat untuk guru sebagai alternatif pemilihan model pembelajaran yang dilaksanakan di dalam kelas dan bermanfaat juga bagi siswa untuk dapat lebih mengoptimalkan fungsi kerja otak sehingga materi yang diterima akan lebih mudah dipahami dan dapat diingat dalam memori jangka panjang.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Prof. Dr. Nurbaity, M.Si ; 2). Drs.Suhartono, M.Kes
Subjects: Sains > Kimia
Divisions: FMIPA > S1 Pendidikan Kimia
Depositing User: hartati .
Date Deposited: 30 Apr 2020 11:07
Last Modified: 30 Apr 2020 11:07
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/7432

Actions (login required)

View Item View Item