MUHAMMAD AKSYA DWI MAHARDIKA, . (2016) PENGARUH PEMBELAJARAN BERBASIS PROJEK TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS XI PADA MATERI TERMOKIMIA. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.
![]() |
Text
4. PENGARUH PEMBELAJARAN BERBASIS PROJEK TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS XI PADA M.pdf Restricted to Repository staff only Download (7MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk pengaruh pembelajaran berbasis projek terhadap kemampuan berpikir kritis. Penelitian ini dilakukan di SMA Diponegoro I pada September – November 2015. Sampel penelitian ini adalah siswa kelas XI MIA 2 sebagai kelas eksperimen yang terdiri dari 30 siswa dan XI MIA 1 sebagai kelas kontrol yang terdiri dari 30 siswa. Jenis penelitian yang digunakan adalah quasi eksperimen. Hasil perhitungan rata-rata hasil tes kemampuan berpikir kritis siswa pada kelas eksperimen dan kelas kontrol adalah 17,2 dan 12,2. Hasil pengujian normalitas data dengan uji Kolmorogov-Smirnov diperoleh data kedua kelompok terdistribusi normal. Hasil pengujian homogenitas dengan uji F diperoleh data kedua kelompok homogen. Uji hipotesis dengan uji-t dengan taraf signifikan α = 0,05. Dari hasil pengujian diperoleh nilai thitung = 11,2175 dan ttabel = 1,671, thitung > ttabel, sehingga diperoleh kesimpulan bahwa ada pengaruh pembelajaran berbasis projek terhadap kemampuan berpikir kritis siswa.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Additional Information: | 1). Dra. Tritiyatma H, M.Si ; 2). Darsef, M.Si |
Subjects: | Sains > Kimia |
Divisions: | FMIPA > S1 Kimia |
Depositing User: | Users 29 not found. |
Date Deposited: | 04 May 2020 13:26 |
Last Modified: | 04 May 2020 13:26 |
URI: | http://repository.unj.ac.id/id/eprint/7508 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |