IMPLEMENTASI MODEL CAPACITATED VEHICLE ROUTING PROBLEM PADA MASALAH PENGIRIMAN BARANG MENGGUNAKAN ALGORITMA SWEEP DAN PARTICLE SWARM OPTIMIZATION

RIZKI FITRIANTI, . (2020) IMPLEMENTASI MODEL CAPACITATED VEHICLE ROUTING PROBLEM PADA MASALAH PENGIRIMAN BARANG MENGGUNAKAN ALGORITMA SWEEP DAN PARTICLE SWARM OPTIMIZATION. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (196kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (177kB)

Abstract

Optimasi memegang peran penting dalam proses mendesain suatu sistem. Dengan optimasi, desain suatu sistem bisa menghasilkan biaya yang lebih murah atau profit yang lebih tinggi, menurunkan waktu proses, dan sebagainya. Terdapat berbagai macam model optimasi yang digunakan salah satunya adalah Capacitated Vehicle Routing Problem (CVRP). CVRP merupakan suatu permasalahan yang berkaitan dengan penentuan rute optimal yang melibatkan lebih dari satu kendaraan untuk melayani sejumlah pelanggan sesuai permintaannya masing-masing dengan keterbatasan pada kapasitas kendaraan. Pada penulisan ini, penyelesaian model CVRP dimulai dengan pembentukan kelompok (clustering) menggunakan algoritma Sweep kemudian hasil setiap cluster dioptimalkan pembentukan rute menggunakan algoritma PSO. Setelah dilakukan proses dalam menyelesaikan model CVRP dengan kedua algoritma tersebut terhadapat data dan diperoleh pada tahap clustering adalah tiga cluster dan pada tahap pengoptimalan rute diperoleh total jarak tempuh kendaraan 36,241 km untuk kendaran pertama, 18,683 km untuk kendaraan kedua, dan 17,347 km untuk kendaraa ketiga. Optimization plays an important role in the process of designing a system. With optimization, the design of a system can result in a cheaper cost or higher pro�t, reduce the processing time, and so on. There are various kinds of optimization models used, one of which is the Capacitated Vehicle Routing Problem (CVRP). CVRP is a problem related to determining the optimal route involving more than one vehicle to serve a number of customers according to their request with limitations on vehicle capacity. In this paper, the completion of the CVRP model begins with grouping (clustering) using the Sweep algorithm then the results of each cluster are optimized for route formation using the PSO algorithm. After the process of completing the CVRP model with both algorithms to the data and obtained at the clustering stage are three clusters and in the route optimization phase the total vehicle distance is 36,241 km for the �rst vehicle, 18,683 km for the second vehicle, and 17,347 km for the third vehicle.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Ratna Widyati, S.Si., M.Kom ; 2). Dr. Eti Dwi Wiraningsih, S.Pd., M.Si
Subjects: Sains > Matematika > Ilmu Komputer
Divisions: FMIPA > S1 Matematika
Depositing User: Users 1142 not found.
Date Deposited: 08 May 2020 11:32
Last Modified: 08 May 2020 11:32
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/7581

Actions (login required)

View Item View Item