SURVEIHARAPAN PESERTA DIDIK BERKEBUTUHAN KHUSUS TERHADAP PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN INKLUSIF DI JAKARTA TIMUR

KARINDA NITA SANTI, . (2016) SURVEIHARAPAN PESERTA DIDIK BERKEBUTUHAN KHUSUS TERHADAP PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN INKLUSIF DI JAKARTA TIMUR. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (8MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui harapanpeserta didik berkebutuhan khusus terhadap penyelenggaraan pendidikan inklusif di Jakarta Timur. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode survei. Populasi pada penelitian ini yaitu 70 sekolah penyelenggara pendidikan inklusif di Jakarta Timur. Sampel dalam penelitian ini adalah 110 peserta didik berkebutuhan khusus di 30 sekolah penyelenggara pendidikan inklusif. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner. Data yang didapat kemudiandianalisis dengan cara deskriptifdan disajikan dalam bentuk tabel. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa peserta didik berkebutuhan khusus memiliki harapan yang tinggi terhadap penyelenggaraan pendidikan inklusif di Jakarta Timur. Hal ini diharapkan dapat menjadi bahan evaluasi bagi sekolah untuk memperbaiki dan meningkatkan mutu pelayanan pendidikan inklusif sehingga peserta didik berkebutuhan khusus dapat terlayani dengan baik

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Drs. Bahrudin, M.Pd ; 2). Indra Jaya, M.Pd.
Subjects: Pendidikan > Pendidikan Khusus
Divisions: FIP > S1 Pendidikan Luar Biasa
Depositing User: hartati .
Date Deposited: 18 Jun 2020 15:47
Last Modified: 18 Jun 2020 15:47
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/7847

Actions (login required)

View Item View Item