PERAN KOMUNIKASI ASERTIF PENGASUH DALAM MENGATASI KENAKALAN SANTRI(STUDI KASUS PONDOK PESANTREN AZ-ZIYADAH JAKARTA TIMUR)

Alifah Syahda Zahra, . (2016) PERAN KOMUNIKASI ASERTIF PENGASUH DALAM MENGATASI KENAKALAN SANTRI(STUDI KASUS PONDOK PESANTREN AZ-ZIYADAH JAKARTA TIMUR). Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh peneliti yang ingin mengetahui Komunikasi Asertif dalam mengatasi kenakalan santri di pondok pesantren Az-Ziyadah, Jakarta Timur. Peneliti menggunakan ciri-ciri yang menunjukkan Komunikasi Asertif dalam mengatasi kenakalan santri di pondok pesantren Az-Ziyadah, Jakarta Timur. Peneliti menganggap bahwa Komunikasi Asertif dapat meminimalisir kenakalan santri yang muncul di pondok pesantren, dan dengan menggunakan Komunikasi Asertif merupakan tahap awal proses pembangunan dan perkembangan untuk menjadikan generasi santri yang lebih baik lagi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis proses Komunikasi Asertif yang dilakukan pengasuh dalam mengatasi kenakalan santri yang muncul di pondok pesantren Az-Ziyadah, Jakarta Timur. Penelitian ini menggunakan metode pendekatan kualitatif, dengan deskriptif analitis. Teori yang diggunakan adalah teori Asertif menurut Lyoyd. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Komunikasi Asertif pengasuh terhadap santri dalam mengatasi kenalan di pondok pesantren Az-Ziyadah belum efektif, karena saat proses komunikasi Asertif berlangsung, kurang adanya kedekatan antara pengasuh dan santri, dan sikap santri yang terlalu sensitif sehingga adanya perbedaaan kesan saat proses komunikasi Asertif.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: Filsafat, Psikologi & Agama > Islam (Ajaran Islam dan pendidikan Islam)
Divisions: FIS > S1 Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Users 29 not found.
Date Deposited: 14 Jul 2020 19:53
Last Modified: 14 Jul 2020 19:53
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/8113

Actions (login required)

View Item View Item