PENGARUH AKTIVITAS MUHADHARAH TERHADAP NILAI KETERAMPILAN BERBICARA BAHASA ARAB SISWA DI MTSN 31 JAKARTA

KHADIJAH KHAIRUNNISA DIRA, . (2020) PENGARUH AKTIVITAS MUHADHARAH TERHADAP NILAI KETERAMPILAN BERBICARA BAHASA ARAB SISWA DI MTSN 31 JAKARTA. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (5MB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (5MB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy

Abstract

Khadijah Khairunnisa Dira, Pengaruh Aktivitas Muhadharah terhadap Nilai Keterampilan Berbicara Bahasa Arab Siswa di MTsN 31 Jakarta. Skripsi. Jakarta: Program Studi Pendidikan Bahasa Arab, Fakultas Bahasa dan Seni. Universitas Negeri Jakarta, 2020. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh aktivitas muhadharah terhadap keterampilan berbicara bahasa Arab. Tempat dilaksanakannya penelitian ini adalah MTsN 31 Jakarta. Penelitian ini dimulai dari bulan Februari hingga Maret tahun akademik 2019/2020. Populasi dalam penelitian ini adalah semua siswa MTsN 31 Jakarta. Sampel dalam penelitian ini adalah kelas IX Banat sebanyak 30 siswi. Peneliti menggunakan metode ex post facto dengan instrumen penelitian kuesioner dan hasil belajar dalam keterampilan berbicara siswa di MTsN 31 Jakarta. Data dianalisis menggunakan Uji t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa t hitung diperoleh (10,55) lebih besar dari t tabel (2,048) dan nilai signifikan (0,000) lebih kecil dari 0,05. Ini menunjukkan adanya perbedaan aktivitas muhadharah terhadap nilai keterampilan berbicara bahasa arab siswa. Berdasarkan hasil penelitian, peneliti menyimpulkan bahwa ada pengaruh aktivitas muhadharah terhadap nilai keterampilan berbicara bahasa arab siswa di MTsN 31 Jakarta. Khadijah Khairunnisa Dira, The Effect of Muhadharah Activities on the Value of Students' Arabic Speaking Skills at MTsN 31 Jakarta. Essay. Jakarta: Arabic Language Education Department, Faculty of Languages and Arts. State University of Jakarta, 2020. The purpose of this research is to determine the effect of Muhadharah activities on Arabic speaking skills. The place of this research is MTsN 31 Jakarta. The research began from February to March 2019/2020 academic year. The population in this study were all students of MTsN 31 Jakarta. The sample in this research was class IX Banat of 30 students. Researchers used the ex post facto method with questionnaire research instruments and learning results in speaking skills students of Arabic Language at MTsN 31 Jakarta. Data were analyzed using t test. The results showed that the t count obtained (10.55) was higher than t table (2,048) and the significant value (0,000) was smaller than 0.05. This shows a different results in the activities of Muhadharah towards the value of students' Arabic speaking skills. Based on the results of the research, the researchers concluded that there was an influence of Muhadharah activity on the value of Arabic speaking skills of students at MTsN 31 Jakarta.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Chakam Failasuf, M. Pd 2). Dr. Siti Jubaedah, M. A
Subjects: Bahasa dan Kesusastraan > Bahasa Arab
Divisions: FBS > S1 Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: Users 4455 not found.
Date Deposited: 01 Sep 2020 14:06
Last Modified: 01 Sep 2020 14:06
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/9175

Actions (login required)

View Item View Item