PENUMBUHAN JIWA KEPEMIMPINAN PESERTA DIDIK MELALUI KEGIATAN KEAGAMAAN (STUDI KASUS SD ISLAM AL SYUKRO UNIVERSAL)

EMI FATHUR ROHMAH, . (2020) PENUMBUHAN JIWA KEPEMIMPINAN PESERTA DIDIK MELALUI KEGIATAN KEAGAMAAN (STUDI KASUS SD ISLAM AL SYUKRO UNIVERSAL). Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (717kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (550kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (383kB) | Request a copy
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (717kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (328kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (369kB) | Request a copy

Abstract

Penumbuhan Jiwa Kepemimpinan Peserta Didik Melalui Kegiatan Keagamaan (Studi Kasus SD Islam Al Syukro Universal). Skripsi. Jakarta: Program Studi Pendidikan Agama Islam, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Jakarta, 2020. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menganalisis terkait seperti apa penumbuhan jiwa kepemimpinan peserta didik melalui kegiatan keagamaan di SD Islam Al Syukro Universal. Bagaimana perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi. Manfaat dari penelitian ini adalah dapat memberikan kontribusi dalam meningkatkan kualitas jiwa kepemimpinan dalam kegiatan keagamaan. Penelitian ini menggunakan teori kepemimpinan oleh Davis, dimana dalam dalam kepemimpinan terdapat teori kepribadian. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan deskriptif-analitis yang ingin mendeskripsikan kegiatan keagamaan apa saja yang ada di SD Islam Al Syukro Universal dan bagaimana proses penumbuhan jiwa kepemimpinan peserta didik yang diterapkan dalam kegiatan keagamaan tersebut. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode observasi dan wawancara. Metode observasi dilakukan untuk mengetahui kenyataan yang ada di lapangan, sedangkan untuk mendapatkan informasi mengenai penumbuhan jiwa kepemimpinan peserta didik melalui kegiatan keagamaan dilakukan melalui wawancara. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa penumbuhan jiwa kepemimpinan peserta didik melalui kegiatan keagamaan di SD Islam Al Syukro Universal yaitu dengan cara peserta didik ditunjuk langsung oleh gurunya untuk memimpin kegiatan keagamaan dan guru hanya mendampingi serta membimbing dalam kegiatan keagamaan tersebut. Metode yang digunakan dalam pelaksanaan kegiatan keagamaan adalah dengan pembiasaan yang dimana kegiatan tersebut dilakukan setiap hari secara terus menerus yang didalamnya mengandung nilai-nilai dasar kepemimpinan yang harus dimiliki oleh seorang pemimpin. Leadership Development of Students Through Religious Activities (Case Study of Al Syukro Universal Islamic Primary School). Essay. Jakarta: Islamic Religious Education Study Program, Faculty of Social Sciences, Jakarta State University, 2020. This study aims to describe and analyze what kind of leadership development of students through religious activities in Al Syukro Universal Islamic Elementary School. How to plan, implementation and evaluation. The benefits of this research is that it can contribute to improving the quality of leadership in religious activities. This study uses the theory of leadership by Davis, where in leadership there is a theory of personality. The research method used is qualitative descriptive-analytical approach, which wants to describe what religious activities exist in the Al Syukro Universal Islamic elementary school and how leadership mental education is applied in these religious activities. Data collection in this study uses the method of observation and interviews. The observation method was carried out to find out the reality in the field, while to get deeper information about leadership mental education through religious activities carried out through interviews. The results of this study concluded that leadership education through religious activities at Al Syukro Universal Islamic Elementary School is by way of students being directly appointed by their teacher to lead religious activities and the teacher only accompanies and guides the religious activities. The method used in the implementation of religious activities is the habituation of which the activity is carried out every day continuously which contains the basic values of leadership that must be owned by a leader.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Firdaus Wajdi, S.Th.I., MA., PhD. ; 2). Rihlah Nur Aulia, S.Ag., MA.
Subjects: Filsafat, Psikologi & Agama > Islam (Ajaran Islam dan pendidikan Islam)
Divisions: FIS > S1 Ilmu Agama Islam
Depositing User: Users 4766 not found.
Date Deposited: 31 Aug 2020 15:09
Last Modified: 31 Aug 2020 15:09
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/9376

Actions (login required)

View Item View Item