PENGEMBANGAN WEB 2.0 PERILAKU BERISIKO PADA PESERTA DIDIK KELAS XI DI SMK NEGERI 44 JAKARTA

GEZA HERMAWAN PUTRA, . (2020) PENGEMBANGAN WEB 2.0 PERILAKU BERISIKO PADA PESERTA DIDIK KELAS XI DI SMK NEGERI 44 JAKARTA. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (926kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (290kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (326kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (412kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (525kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (207kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (330kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan web 2.0 perilaku berisiko. Penelitian ini menggunakan model design-based research (DBR) dengan beberapa tahapan seperti analisis dan eksplorasi, desain dan kontruksi serta evaluasi dan refleksi namun penelitian ini hanya sampai tahap evaluasi. Penelitian dilakukan pada SMK Negeri 44 Jakarta dengan populasi kelas XI dengan jumlah 141 peserta didik. Pengambilan sampling dilakukan dengan menggunakan teknik random sampling serta pengumpulan data yang diperlukan menggunakan angket dan wawancara. Pengujian website dilakukan melalui uji ahli media dan uji ahli materi. Hasil uji ahli materi didapatkan sebesar 89% dengan kategori sangat layak. Hasil ini dikatakan sangat layak dengan interpretasi materi cukup relevan dengan tujuan pembelajaran, materi yang diberikan dapat dipercaya kebenarannya juga materi yang diberikan cukup kekinian dan up-to-date, dan kalimat sudah sesuai dengan ejaan bahasa yang berlaku juga redaksi jelas dan mudah untuk dipahami. Hasil uji ahli media sebesar 76% dengan kategori layak. Hasil ini dikatakan layak dengan interpretasi web mudah digunakan untuk mendapatkan informasi tentang perilaku berisiko, cukup cepat dalam menampilkan informasi, web menampilkan konten yang dinamis, menanggapi kebutuhan pengguna, dan memberikan kenyamanan bagi penggunanya. Oleh sebab itu, hasil dari pengembangan media ini dapat digunakan oleh guru BK dalam memberikan layanan kepada peserta didik. Kata kunci: web perilaku berisiko, website, perilaku berisiko, design-based research This study aims to develop web 2.0 risky behaviors. This study uses a design-based research (DBR) model with several stages such as analysis and exploration, design and construction as well as evaluation and reflection, but this research is only up to the evaluation stage. The research was conducted at 44 Vocational High School Jakarta with a population of class XI with a total of 141 students. Sampling was done using random sampling techniques and data collection needed using questionnaires and interviews. Website testing is done through media expert testing and material expert testing. The results of the material expert test were 89% with the very feasible category. This result is said to be very feasible with the interpretation of the material being quite relevant to the learning objectives, the material provided can be trusted to be true, the material provided is quite up-to-date and up-to-date, and the sentences are in accordance with the applicable language spelling and the editorial is clear and easy to understand. The results of the media expert's test were 76% with the feasible category. These results are said to be feasible with web interpretation that is easy to use to obtain information about risky behavior, is fast enough to display information, the web displays dynamic content, responds to user needs, and provides convenience for its users. Therefore, the results of this media development can be used by school counselor providing services to students. Keywords: risky behavior web, website, risky behavior, design-based research

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Wening Cahyawulan, M.Pd. ; 2). Dr. Eka Wahyuni, MAAPD
Subjects: Pendidikan > Bimbingan dan Konseling
Divisions: FIP > S1 Bimbingan Dan Konseling
Depositing User: Users 5665 not found.
Date Deposited: 09 Sep 2020 02:45
Last Modified: 09 Sep 2020 02:45
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/10305

Actions (login required)

View Item View Item