PRATIWI APRILIANI, . (2019) PENGARUH SPIRITUALITAS KERJA DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP EMPLOYEE ENGAGEMENT PADA KARYAWAN UKM AWAL LESTARI JAYA BOGOR. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.
Text
PRATIWI APRILIANI.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
Abstract
Tujuan penelitianini adalah: Untuk mengetahui 1) Deskripsi dari employee engagement, spiritualitas kerja dan kepuasan kerja pada karyawan UKM Awal Lestari Jaya,2) Pengaruh spiritualitas kerja terhadap employee engagement pada karyawan UKM AwalLestari Jaya,3) Pengaruh kepuasan kerja terhadap employee engagement pada karyawan UKM Awal Lestari Jaya, 4) Model penelitian spiritualitas kerja dan kepuasan kerja dapat memprediksi employee engagement pada karyawan UKM Awal Lestari Jaya. Penelitian ini dilakukan terhadap 30 karyawan UKM Awal Lestari Jaya. Teknik pengumpulan data menggunakan metode survey dengan menyebarkan kuesioner kepada responden kemudian diolah dengan program SPSS versi 22. Penelitian ini menggunakan analisis deksriptif dan explanatory. Hasil dari regresi menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan antara spiritualitas kerja terhadap employee engagement, selanjutnya terddapat pengaruh positif dan signifikan antara kepuasan kerja terhadap employee engagement,dan modelpenelitian spiritualitas kerja dan kepuasan kerja dapat memprediksikan employee engagement karyawan UKM Awal Lestari Jaya dengan nilai itu Fhitung(5.446) > Ftabel (3.35) dan signifikansi (0.010<0.05).
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Additional Information: | 1). Dr. Agung Wahyu Handaru, S.T, M.M ; 2). Dra. Solikhah, M.M |
Subjects: | Manajemen > Manajemen Sumber Daya Manusia |
Divisions: | FE > S1 Manajemen |
Depositing User: | Users 29 not found. |
Date Deposited: | 04 Jan 2021 15:46 |
Last Modified: | 04 Jan 2021 15:46 |
URI: | http://repository.unj.ac.id/id/eprint/12197 |
Actions (login required)
View Item |