PERBEDAAN MOTIVASI BERPRESTASI PESERTA DIDIK YANG BERASAL DARI KELUARGA MAMPU DAN PESERTA DIDIK YANG BERASAL DARI KELUARGA TIDAK MAMPU (Studi Komparatif pada Peserta Didik Kelas VII di SMP Negeri 179 Jakarta Timur)

RAHMA AMELLIA, . (2016) PERBEDAAN MOTIVASI BERPRESTASI PESERTA DIDIK YANG BERASAL DARI KELUARGA MAMPU DAN PESERTA DIDIK YANG BERASAL DARI KELUARGA TIDAK MAMPU (Studi Komparatif pada Peserta Didik Kelas VII di SMP Negeri 179 Jakarta Timur). Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (93kB)
[img]
Preview
Image
Untitled-2.jpg

Download (523kB) | Preview
[img] Text
images.pdf

Download (448kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (83kB)
[img] Text
ABSTRACK.pdf

Download (169kB)
[img]
Preview
Image
Untitled-1.jpg

Download (467kB) | Preview
[img] Text
images (1).pdf

Download (388kB)
[img] Text
KATA PENGANTAR.pdf

Download (83kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (13kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (98kB)
[img] Text
DAFTAR RIWAYAT HIDUP.pdf

Download (55kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Perbedaan Motivasi Berprestasi Peserta Didik Yang Berasal Dari Keluarga Mampu Dan Peserta Didik Yang Berasal Dari Keluarga Tidak Mampu Kelas VII SMP Negeri 179 Jakarta Timur. Penelitian ini dilakukan di kelas VII SMP Negeri 179 Jakarta, Jalan Kalisari Raya, Pasar Rebo, Jakarta Timur. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan metode komparatif. Sedangkan pengambilan sampel menggunakan Probability Sampling jenis Proportional Random Sampling dengan 179 responden yang terdiri dari 154 untuk peserta didik yang berasal dari keluarga mampu, dan 25 peserta didik yang berasal dari keluarga tidak mampu. Berdasarkan hasil perhitungan dengan menggunakan teknik T-Test atau Uji-T yang dilakukan dengan aplikasi Statistic Product and Service Solution (SPSS) versi 20.0, diperoleh data bahwa tidak ditemukan perbedaan antara motivasi berprestasi peserta didik yang berasal dari keluarga mampu dengan peserta didik yang berasal dari keluarga tidak mampu (-0.864 < 1.655). Hasil penelitian motivasi berprestasi peserta didik kelas VII di SMP Negeri 179 Jakarta Timur berada pada kategori sedang yaitu 62%. Perlakuan khusus yang diberikan oleh guru BK kepada peserta didik yang tidak mampu dilakukan agar motivasi berprestasi mereka tidak mengalami penurunan. Peran nyata guru BK dapat dilakukan dengan berbagai cara, antara lain pemberian tugas-tugas yang menantang dan memberikan materi dengan teknik modeling agar dapat diterima langsung oleh peserta didik.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Aip Badrujaman, M.Pd.,; 2). Dra. Retty Filiani,
Subjects: Pendidikan > Bimbingan dan Konseling
Divisions: FIP > S1 Bimbingan Dan Konseling
Depositing User: hartati .
Date Deposited: 14 Nov 2019 11:01
Last Modified: 14 Nov 2019 11:01
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/1520

Actions (login required)

View Item View Item