RANCANG BANGUN SISTEM REM PADA KENDARAAN RODA EMPAT HEMAT ENERGI 100CC

WAHYU IBRAHIM, . (2014) RANCANG BANGUN SISTEM REM PADA KENDARAAN RODA EMPAT HEMAT ENERGI 100CC. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
skripsi rancang bangun sistem rem pada kendaraan roda empat .pdf

Download (3MB)

Abstract

Sistem rem ini dirancang untuk mengurangi kecepatan (memperlambat) dan menghentikan kendaraan, peralatan ini sangat penting pada kendaraan dan berfungsi sebagai alat keselamatan dan menjamin untuk kendaraan yang aman. Dalam perancangan sistem rem pada kedaraan roda empat tersebut penulis menggunakan rem hidrolik motor Honda beat dimana sudah di perhitungkan dengan beban benda dan berpenumpang satu orang seberat kurang lebih 200kg . Kendaraan ini mempunya kecepatan maksimum 60 km/jam harus mempunyai sistem rem yang baik. Menghasilkan gaya gesek 163,644 kg.m, daya pengereman 0,02712 Hp, luas penampang silinder 8,0364 cm2 , tebal kanvas rem 4mm, tebal plat cakram 5mm, energi kinetis kendaraan 2766,74kg , waktu pengereman 0,899 detik, jarak pengereman 7,41 m, umur kanvas rem 42 bulan, dimana dengan data ini pengereman sudah baik dan aman. Dari hasil tersebut, oleh karena itu penulis memilih rem cakram hidrolik motor Honda beat yang sudah di sesuaikan dengan kendaraan.Dari hasil perencanaan menggunakan rem cakram hidrolik motor Honda beat di dapat jarak sebesar 7 ,41 mdengan waktu pengereman 0.889 detik kendraan itu sampai berhenti, dan umur kanvas kendaraan adalah 42 bulan. Dari hasil perencanaan ter sebut jarak rem jauh lebih aman untuk kendaraan hemat energi 100 cc dengan kecepatan 60 km/jam dan beban keseluruhan plus penumpang seberat 200 kg. ************* In the design of brake system on four wheels kedaraan The authors use a hydraulic brake motors Honda beat which is already in the account with a passenger load of objects and people weighing approximately 200kg. This vehicle possessed a maximum speed of 60 km / h must have a good brake system. This system must be able to serve the dynamic wheel load and kinetic energy arising from the acceleration of capability. 163.644 kg.m generate friction forces, braking power Hp 0.02712, 8.0364 cm2 cross-sectional area cylinder, 4mm thick brake pads, discs 5mm thick plate, the kinetic energy of vehicles 2766.74 kg, 0.899 seconds braking time, braking distance of 7.41 m, age brake 10 months 54 days, where the data is good and safe braking. From these results, therefore, the authors chose the Honda motor hydraulic disc brakes beat already adjusted to kendaraan.Dari planning results using hydraulic disc brakes Honda motorcycles can beat at a distance of 7, 41 mdengan braking time 0.889 seconds kendraan it until it stops, and canvas vehicle age is 42 months. From the results of the planning tar-distance calls brakes are much safer for vehicle energy-efficient 100 cc with a speed of 60 km / h and a whole load of passengers weighing 200 pounds plus.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Adi Tri Tyassmadi M.Pd. ; 2). Ahmad Kholill, ST, MT
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Mesin, Mekanika Teknik
Teknologi dan Ilmu Terapan > Otomotif, Astronotika
Divisions: FT > S1 Pendidikan Teknik Mesin
Depositing User: Rima Safitri .
Date Deposited: 23 Apr 2021 04:10
Last Modified: 23 Apr 2021 04:10
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/16047

Actions (login required)

View Item View Item