PENGARUH METODE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION TERHADAP HASIL BELAJAR OPERASI HITUNG PERKALIAN SISWA KELAS III SD NEGERI RAWA BUNGA 11

Syifa Mufidah, . (2019) PENGARUH METODE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION TERHADAP HASIL BELAJAR OPERASI HITUNG PERKALIAN SISWA KELAS III SD NEGERI RAWA BUNGA 11. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
01. COVER.pdf

Download (137kB)
[img] Text
02. ABSTRAK DAN ABSTRACT.pdf

Download (399kB)
[img] Text
03. LEMBAR PERSETUJUAN.pdf

Download (2MB)
[img] Text
04. LEMBAR ORISINALITAS.pdf

Download (1MB)
[img] Text
06. KATA PENGANTAR.pdf

Download (334kB)
[img] Text
07. DAFTAR ISI.pdf

Download (268kB)
[img] Text
11. BAB I.pdf

Download (556kB)
[img] Text
12. BAB II .pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
13. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (603kB)
[img] Text
14. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
15. BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (291kB)
[img] Text
16. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (160kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat apakah terdapat pengaruh dari metode Student Team Achievement Division (STAD) terhadap hasil belajar operasi hitung perkalian pada kelas III SD Negeri Rawa Bunga 11. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif menggunakan metode eksperimen semu dengan desain One Group Pretest – Posttest Design. Penelitian dilaksanakan di SD Negeri Rawa Bunga 11 pada bulan September sampai Oktober 2018. Pengumpulan data dilakukan dengan tes hasil belajar siswa. Sampel penelitian sebanyak 32 siswa dengan menggunakan teknik Sampling Purposive. Teknik analisis data yang digunakan adalah Uji-t menggunakan rumus Paired T-test dengan taraf signifikansi 0,05 karena data penelitian telah memenuhi uji persyaratan analisis yaitu normalitas dan homogenitas varian. Hasil dari penelitian ini menyatakan bahwa metode STAD mempunyai pengaruh terhadap hasil belajar peserta didik kelas III pada materi operasi hitung perkalian. Berdasarkan perhitungan melalui uji – t didapatkan hasil nilai thitung sebesar 10,847 dan ttabel sebesar 2,042 sehingga Ha diterima dan H0 ditolak. Dengan demikian penerapan metode STAD pada materi operasi hitung perkalian berpengaruh positif terhadap hasil belajar siswa dan juga membantu siswa untuk terlibat aktif, menambah kemandirian dan tanggung jawab, meningkatkan kerja sama serta memberikan pengalaman belajar yang menyenangkan dan bermakna.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dra. Suprayekti, M.Pd ; 2). Mulyadi, M.Pd
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknologi (umum) > Teknologi Pendidikan
Divisions: FIP > S1 Teknologi Pendidikan
Depositing User: Users 10553 not found.
Date Deposited: 21 Jun 2021 05:08
Last Modified: 21 Jun 2021 05:08
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/16261

Actions (login required)

View Item View Item