PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN BRAND RA BY RESTU ANGGRAINI

LULU KURNIA IMANINGSIH, - (2021) PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN BRAND RA BY RESTU ANGGRAINI. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (614kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (645kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (862kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (296kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (531kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

*ABSTRAK* Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh bauran pemasaran yang meliputi produk, harga, promosi dan tempat/saluran distribusi secara simultan dan parsial terhadap keputusan pembelian konsumen brand RA by Restu Anggraini. Metode penelitian ini menggunakan metode survey dengan pendekatan kuantitatif. Sampel penelitian ini berjumlah 95 responden, pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan google formulir. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi. Hasil analisis data menunjukkan bahwa: (1) produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen dengan t hitung sebesar 2,386 dan nilai signifikansi sebesar 0,019; (2) harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen dengan t hitung sebesar 5,194 dan nilai signifikansi sebesar 0,000; (3) promosi tidak berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen dengan t hitung sebesar 0,245 dan nilai signifikansi sebesar 0,0807; (4) tempat/saluran distribusi berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen dengan t hitung sebesar 2,245 dan nilai signifikansi sebesar 0,0207. Bauran pemasaran secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen dengan f hitung sebesar 129,281 dan signifikansi sebesar 0,000. Koefisien determinasi (R2) sebesar 0,582, bahwa 58,2% keputusan pembelian konsumen brand RA by Restu Anggraini dipengaruhi oleh variabel bauran pemasaran sedangkan sisanya 41,8% dipengaruhi oleh faktor lain diluar penelitian. Kata kunci : bauran pemasaran, keputusan pembelian konsumen   *ABSTRACT* This research aims to determine the effect of the marketing mix which includes 4P(product, price, promotion and place/distribution channel) simultaneously and partially on consumer purchasing decisions RA by Restu Anggraini brand products. This research method uses a survey method with a quantitative approach. The sample of this research amounted to 95 respondents, data collection was carried out using google formulir. The data analysis method used is regression analysis. The results of data analysis show that: (1) the product has a positive and significant effect on consumer purchasing decisions with a t count of 2.386 and a significance value of 0.019; (2) price has a positive and significant effect on consumer purchasing decisions with a t count of 5.194 and a significance value of 0.000; (3) promotion has no significant effect on consumer purchasing decisions with t count of 0.245 and a significance value of 0.0807; (4) place/channel of distribution has a positive and significant effect on consumer purchasing decisions with t count of 2.245 and a significance value of 0.0207. The marketing mix simultaneously has a positive and significant effect on consumer purchasing decisions with an f count of 129,281 and a significance of 0.000. The coefficient of determination (R2) of 0.582 means that 58,2% of consumer purchasing decisions for the RA by Restu Anggraini brand are influenced by marketing mix, while the remaining 41,8% is influenced by other factors outside the research. Keywords: marketing mix, consumer purchasing decisions

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1) Dra. Suryawati, M.Si 2) Dra. Harsuyanti R. Lubis, M.Hum
Subjects: Manajemen > Perilaku Konsumen
Desain Kostum, Tata Busana > Tata Busana
Divisions: FT > S1 Pendidikan Tata Busana
Depositing User: Users 11969 not found.
Date Deposited: 30 Aug 2021 03:31
Last Modified: 30 Aug 2021 03:31
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/18545

Actions (login required)

View Item View Item