PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN (SURVEI TERHADAP KONSUMEN ANGKRINGAN DI KELURAHAN RAWAMANGUN)

MUHAMMAD SURYO HANANDHITO, . (2016) PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN (SURVEI TERHADAP KONSUMEN ANGKRINGAN DI KELURAHAN RAWAMANGUN). Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
Skripsi Muhammad Suryo 1.pdf

Download (2MB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah: 1) Untuk mengetahui deskripsi dari kualitas produk, kualitas pelayanan dan kepuasan pelanggan Angkringan di Kelurahan Rawamangun. 2) untuk menguji secara empiris pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan Angkringan di Kelurahan Rawamangun, 3) untuk menguji secara empiris pengaruh kualitas produk terhadap kepuasan pelanggan Angkringan di Kelurahan Rawamangun, 4) untuk menguji secara empiris pengaruh kualitas pelayanan dan kualitas produk secara bersama - sama terhadap kepuasan pelanggan Angkringan di Kelurahan Rawamangun. Objek penelitian ini ialah 102 responden yang sudah pernah mengunjungi angkringan di Kelurahan Rawamangun minimal sebanyak satu kali dalam tiga bulan terakhir. Hasil pengujian deskriptif menjelaskan bahwa kualitas pelayanan serta kualitas produk yang diberikan belum baik menurut pelanggan, sehingga pelanggan tidak puas. Hasil pengujian hipotesis menunjukkan: 1) kualitas pelayanan berpengaruh terhadap kepuasan pelanggan sebesar 53%, 2) kualitas produk berpengaruh terhadap kepuasan pelanggan sebesar 31%, 3) kualitas pelayanan dan kualitas produk secara simultan berpengaruh terhadap kepuasan pelanggan sebesar 57%.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Setyo Ferry Wibowo, SE, M.Si ; 2). Agung Kresnamurti, ST, MM
Subjects: Manajemen > Perilaku Konsumen
Divisions: FE > S1 Manajemen
Depositing User: hartati .
Date Deposited: 03 Dec 2019 15:49
Last Modified: 03 Dec 2019 15:49
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/2085

Actions (login required)

View Item View Item