PENGEMBANGAN MEDIA BONEKA TANGAN UNTUK PEMBELAJARAN BERCERITA SISWA KELAS II SEKOLAH DASAR

ANNISA FAJRIATI, . (2022) PENGEMBANGAN MEDIA BONEKA TANGAN UNTUK PEMBELAJARAN BERCERITA SISWA KELAS II SEKOLAH DASAR. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
cover.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB Ipdf.pdf

Download (692kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (804kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (353kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (492kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (52kB) | Request a copy
[img] Text
daftar pustaka.pdf

Download (360kB)
[img] Text
lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (957kB) | Request a copy

Abstract

Perkembangan zaman dan teknologi terus berkembang secara pesat, perkembangan ini selaras dengan Pendidikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media boneka dalam pembelajaran bahasa Indonesia kelas II Sekolah Dasar. Fokus pengembangan media adalah pada desain boneka tangan sebagai media yang dapat menarik minat siswa untuk belajar dalam pembelajaran Bahasa Indonesia materi bercerita di Sekolah Dasar. Penelitian ini berjenis penelitian pengembangan media dengan menggunakan metode ASSURE, Analyzer learner characteristic (Menganalisis karakter siswa), State performance objectives (menetapkan tujuan pembelajaran), Select methods, media, and materials, (memilih metode, media dan materi pelajaran), Utilize media and materials (memanfaatkan media dan materi), Requires learner participation (mengaktifan keterlibatan siswa), Evaluation and revision (evaluasi dan revisi) dan mengumpulkan data melalui kuisioner analisis kebutuhan kepada pendidik dan peserta didik kelas II Sekolah Dasar hingga uji kelayakan yang divalidasi oleh 3 ahli. Penelitian ini dilakukan di SDN Cilangkap 03 dengan 1 narasumber pendidik serta 32 narasumber peserta didik kelas II. Produk yang dihasilkan dari penelitian ini berupa media boneka tangan serta buku petunjuk penggunaan yang memiliki hasil rata-rata 96,24% yang jika diinterpretasikan mendapatkan hasil 96% ************ The development of the times and technology continues to develop rapidly, this development is in line with education. This study aims to develop puppet media for Indonesian language learning in the second grade of primary school. The focus of media development is on the design of hand puppets as media that can attract students' interest in teaching Indonesian storytelling material in elementary schools. This research is a media development research using the ASSURE method, Analyzer learner characteristic (analyzes student character), State performance objectives (set learning objectives), Select methods, media, and materials, (chooses methods, media and subject matter), Utilize media and materials (using media and materials), Requires learner participation (activating student involvement), Evaluation and revision (evaluation and revision) and collecting data through a needs analysis questionnaire for educators and students of grade II Elementary School to a feasibility test validated by 3 experts. This research was conducted at Elementary School Cilangkap 03 with 1 teacher resource person and 32 resource persons for class II students. The product resulting from this research is in the form of hand puppet media and user manual which has an average result of 96,24% which if interpreted gets the result of 96%

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Gusti Carmi, M.Pd. ; 2). Dr. Sutrisno, M.Pd.
Subjects: Bahasa dan Kesusastraan > Bahasa Indonesia
Divisions: FIP > S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Users 14430 not found.
Date Deposited: 24 Mar 2022 05:33
Last Modified: 24 Mar 2022 05:33
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/25215

Actions (login required)

View Item View Item