MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA PASCA REGROUPING DI SEKOLAH DASAR NEGERI RAWAMANGUN 01 PAGI JAKARTA TIMUR

DELLAROZA GEULIS SEPLIRIA, . (2016) MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA PASCA REGROUPING DI SEKOLAH DASAR NEGERI RAWAMANGUN 01 PAGI JAKARTA TIMUR. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
5. KATA PENGANTAR.pdf

Download (119kB)
[img] Text
1. HALAMAN JUDUL.pdf

Download (121kB)
[img] Text
3.Abstrak.pdf

Download (177kB)
[img] Text
2. LEMBAR PERSETUJUAN AKHIR PEMBIMBING DAN PENGESAHAN PANITIA SIDANG SKRIPSI.pdf

Download (362kB)
[img] Text
4. SURAT PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI.pdf

Download (350kB)
[img] Text
6.DAFTAR ISI.pdf

Download (124kB)
[img] Text
10. BAB I.pdf

Download (0B)
[img] Text
9.DAFTAR LAMPIRAN.pdf

Download (137kB)
[img] Text
7.DAFTAR TABEL.pdf

Download (100kB)
[img] Text
8.DAFTAR GAMBAR.pdf

Download (124kB)
[img] Text
15.DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (157kB)
[img] Text
11.BAB II.pdf

Download (326kB)
[img] Text
14.BAB V.pdf

Download (164kB)
[img] Text
13.BAB IV.pdf

Download (409kB)
[img] Text
12.BAB III.pdf

Download (178kB)
[img] Text
16.DAFTAR RIWAYAT HIDUP.pdf

Download (146kB)

Abstract

Penelitian dilaksanakan di SD Negeri Rawamangun 01 Pagi Jakarta Timur, bertujuan untuk mengetahui informasi dan mendeskripsikan manajemen sumber daya manusia pasca regrouping. Penelitian dilaksanakan sejak bulan Desember 2015 sampai Juni 2016. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, observasi, dan studi dokumentasi. Sumber data penelitian adalah informan kunci yaitu kepala sekolah periode 2015/2016 dan beberapa informan pendukung yaitu kepala sekolah periode 2016/2017, operator sekolah dan guru mata pelajaran. Hasil penelitian ini adalah pengorganisasian sumber daya manusia pasca regrouping dilakukan melalui beberapa tahapan yaitu kepala sekolah menganalisis kompetensi yang dimiliki guru, membuat rancangan pembagian tugas tambahan dan penempatan guru, mengelompokan sesuai jumlah kelas, di musyawarahkan kepada guru dan karyawan. Terakhir dibuatkan Surat Tugas. Dalam pengarahan sumber daya manusia pasca regrouping, kepala sekolah melalukan beberapa strategi untuk menyatukan para guru.. Langkah pertama kepala sekolah menggabungkan ruang guru menjadi satu setelah sebelumnya terpisah pisah, dan menghapus ruang berkumpul sementara untuk guru di setiap lantai Kemudian kepala sekolah melaksanakan pengarahan sebelum aktivitas sekolah setiap pagi, mengadakan rapat bulanan, mengarahkan untuk mengikuti senam pagi, mengikutsertakan guru dalam kepanitian dan mengikutsertakan guru dalam pelatihan. Dalam Penilaian Kinerja Guru (PKG) pasca regrouping, tahapannya adalah pertama kepala sekolah mengagendakan pelaksanaan PKG, memeriksa kelengkapan administrasi guru, melakukan supervisi ke kelas, memberikan penilaian, melaporkan hasil penilaian kinerja guru. Research conducted at SDN 01 Pagi Rawamangun, East Jakarta, aims to find information and describe the human resource management of post regrouping. Research conducted since Desember 2015 to Juni 2016. The approach used is a qualitative with descriptive methods. Data collected through interviews, observation and documentation. Source of research data is a key informants that the principal period 2015/2016 and several supporters informants are the principal of the period 2016/2017, the school operator and subject teachers. The result of this research is the organizing of human resources after regrouping done through several stages such as principal analyze the competency of teachers, create additional job description and teachers placement draft, classifying corresponding number of classes, discuss it to teachers and employees. Finally, made a Letter of Assignment. In directing human resources after regrouping, the principal put through a few strategies to unify the teachers. First, the principal combining the teacher’s room into one space after separating apart, and remove the temporary gathering space for teachers on each floor, then principal direct the teachers before school activity every morning, hold a monthly meeting, direct to follow a morning exercise, involve teachers in comitte and involve teachers in training. In the Teacher Performance Assessment (TPA) after regrouping, the first stage is principals have scheduled for TPA execution, check the completeness of the administration, supervision to class, providing assessment, Finally, reported the results of the assessment of teacher performance.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Rugaiyah, M.Pd. 2). Dr. Supadi, M.Pd.
Subjects: Pendidikan > Kualifikasi dan Profesionalitas Guru
Divisions: FIP > S1 Manajemen Pendidikan
Depositing User: sawung yudo
Date Deposited: 02 Apr 2022 12:31
Last Modified: 02 Apr 2022 12:31
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/25626

Actions (login required)

View Item View Item